
Bola.net - - Winger , Henrikh Mkhitaryan, mengakui bahwa saat ini adalah waktu yang tepat untuk meninggalkan Manchester United.
Pemain Armenia kesulitan mendapat kesempatan main reguler di bawah asuhan Jose Mourinho selama satu setengah tahun menjalani karir di Old Trafford.
Januari silam, pemain 29 tahun memutuskan bergabung dengan Gunners sebagai bagian dari pertukaran dengan Alexis Sanchez, yang menjadi pemain United.
"Tentu saja kadang anda membutuhkan penyegaran," tutur Mkhitaryan di ESPN Brasil. "Dan saya kira inilah momen terbaik untuk saya, karena ada beberapa hal yang tidak bekerja dengan baik di Manchester."
Henrikh Mkhitaryan
"Saya berusia 29, saya ingin lebih sering bermain, karena saya tahu dalam beberapa tahun mendatang saya bisa saja pensiun, dan sangat penting bagi saya untuk terus membuat reputasi saya terus berkembang."
"Itulah mengapa, mungkin, itu adalah momen yang tepat, dan waktu terbaik untuk melakukan sebuah perubahan dan untuk menjalani tantangan baru, klub baru, dan memulai semuanya dari nol."
Mkhitaryan sudah membuat tiga assist di Premier League untuk Gunners sejauh ini.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 13 Februari 2018 20:33
-
Liga Inggris 13 Februari 2018 20:04
Eks Arsenal ini Sarankan Rashford Pertimbangkan Masa Depannya di MU
-
Liga Inggris 13 Februari 2018 14:57
-
Liga Inggris 13 Februari 2018 14:40
-
Liga Inggris 13 Februari 2018 14:20
LATEST UPDATE
-
Piala Eropa 23 Maret 2025 04:15
-
Piala Dunia 23 Maret 2025 03:45
-
Liga Spanyol 23 Maret 2025 03:32
-
Piala Dunia 23 Maret 2025 03:15
-
Liga Italia 23 Maret 2025 03:03
-
Liga Italia 23 Maret 2025 03:02
MOST VIEWED
- Kisah Sedih Phil Jones: Pesan Perpisahan di Grup WhatsApp MU Dicuekin
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Sudah Saatnya! Bruno Fernandes Diminta Tinggalkan MU di Musim Panas
- Martin Odegaard Ingin Arsenal Rekrut Mantan Rekannya di Real Madrid, Siapa?
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...