
Bola.net - - Henrikh Mkhitaryan mengakui bahwa dirinya merasakan pengaruh besar Jurgen Klopp dalam perjalanan karirnya di Borussia Dortmund dalam tiga musim terakhir.
Di bawah asuhan manajer Jerman, pemain Armenia berkembang menjadi salah satu gelandang terbaik dunia dan akhirnya mampu mengamankan transfer ke Manchester United di musim panas lalu.
Kedatangannya ke Inggris pun berpeluang membuatnya bertemu kembali dengan Klopp, eks bos BVB yang kini menangani Liverpool. Dan belum lama ini, Mkhitaryan kembali mengenang jasa besar manajer Jerman itu dalam kesuksesan yang ia raih selama ini.
"Dia mempercayai saya dan memberikan saya kesempatan untuk bermain di timnya," tutur Mkhitaryan menurut laman resmi Federasi Sepakbola Armenia.
"Ia membuat saya menjadi salah satu pemain kunci dan dia banyak melatih sisi psikologis saya."
Mkhitaryan sendiri kini masih sulit mendapatkan kesempatan bermain di United dan santer dikabarkan akan kembali ke Dortmund di musim dingin mendatang.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 13 November 2016 22:55
-
Liga Inggris 13 November 2016 22:44
-
Liga Inggris 13 November 2016 20:03
-
Liga Inggris 13 November 2016 19:18
-
Liga Inggris 13 November 2016 18:24
LATEST UPDATE
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 01:25
-
Liga Spanyol 21 Maret 2025 01:18
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 01:15
-
Liga Italia 21 Maret 2025 01:01
-
Liga Spanyol 21 Maret 2025 00:52
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 00:41
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...