
"Untuk taktik apa, bisa dilihat nanti," ujar Subangkit.
"Namun, yang pasti, kita siapkan kejutan," sambungnya.
Lebih lanjut, eks pelatih Persema Malang ini membeber kunci mengalahkan Arema Cronus. Menurutnya, Bayu Pradana dan kawan-kawan wajib tampil disiplin jika ingin meredam kekuatan klub berlogo singa mengepal dalam perisai tersebut.
"Kuncinya hanya disiplin dan transisi bermain harus bagus, baik bertahan ke menyerang atau sebaliknya," tutur Subangkit.
Mitra Kukar bakal menghadapi Arema Cronus pada laga lanjutan Indonesia Soccer Championship (ISC) A 2016. Pertandingan ini akan dihelat di Stadion Aji Imbut Tenggarong, Jumat (20/05).
Sementara itu, jelang laga ini, Mitra Kukar memiliki modal apik. Naga Mekes -julukan Mitra Kukar- bisa tampil dengan amunisi penuh pada laga tersebut.
"InsyaAllah kita bisa fullteam. Tidak ada pemain yang cedera atau kena akumulasi kartu," tandas Subangkit. (den/dzi)
Advertisement
Berita Terkait
-
Bola Indonesia 19 Mei 2016 22:19
Tantang Mitra Kukar, Arema Cronus Harap Lanjutkan Tren Positif
-
Bola Indonesia 19 Mei 2016 22:15
-
Bola Indonesia 19 Mei 2016 22:02
-
Bola Indonesia 19 Mei 2016 20:14
-
Bola Indonesia 17 Mei 2016 12:29
LATEST UPDATE
-
Liga Inggris 22 Maret 2025 20:28
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 20:18
-
Liga Inggris 22 Maret 2025 20:06
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 19:57
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 18:31
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 18:29
MOST VIEWED
- Kisah Sedih Phil Jones: Pesan Perpisahan di Grup WhatsApp MU Dicuekin
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Sudah Saatnya! Bruno Fernandes Diminta Tinggalkan MU di Musim Panas
- Martin Odegaard Ingin Arsenal Rekrut Mantan Rekannya di Real Madrid, Siapa?
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...