
Hal ini menunjukkan betapa berkualitasnya skuat yang dimiliki oleh Liverpool. Bahkan, James Milner menyebut timnya punya kedalaman skuat yang luar biasa. Banyak pemain bintang yang berada di bangku cadangan.
"Kita bisa lihat di daftar skuat dan ada kualitas yang luar biasa. Lihatlah bangku cadangan dan juga pemain yang masih cedera, juga beberapa pemain yang tidak ada dalam skuat," ungkap Milner.
Tak hanya pemain dari tim utama, pemain multi posisi ini juga menyebut Liverpool punya skuat muda yang mumpuni. "Pemain muda juga punya kualitas yang mumpuni. Ini sungguh menyenangkan," sambungnya.
Berjubelnya pemain bintang di Liverpool disebut Milner membuat setiap individu semakin terpacu untuk tampil bagus. Tak ada jaminan dari Klopp bagi pemain tertentu akan terus bertahan sebagai pemain inti jika performa menurun.
"Jika kami tidak bermain dengan bagus, kostum kami akan diambil oleh pemain lain yang sudah mengincar kesempatan. Dan, kita tidak pernah tahun seberapa lama pemain tersebut akan berada di tim utama," tukas pemain 30 tahun ini. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Eropa Lain 25 September 2016 21:21
-
Liga Inggris 25 September 2016 20:50
-
Liga Inggris 25 September 2016 20:17
-
Liga Inggris 25 September 2016 13:43
-
Liga Inggris 25 September 2016 12:18
Meski Menang Besar, Klopp Sedikit Keluhkan Performa Liverpool
LATEST UPDATE
-
Bola Indonesia 23 Maret 2025 06:32
-
Liga Italia 23 Maret 2025 06:30
-
Liga Inggris 23 Maret 2025 06:15
-
Liga Inggris 23 Maret 2025 06:02
-
Piala Dunia 23 Maret 2025 06:00
-
Piala Eropa 23 Maret 2025 05:45
MOST VIEWED
- Kisah Sedih Phil Jones: Pesan Perpisahan di Grup WhatsApp MU Dicuekin
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Sudah Saatnya! Bruno Fernandes Diminta Tinggalkan MU di Musim Panas
- Martin Odegaard Ingin Arsenal Rekrut Mantan Rekannya di Real Madrid, Siapa?
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...