
Gelandang West Ham tersebut mendapatkan panggilan pertamanya untuk membela Inggris dari pelatih baru Sam Allardyce. Pemain yang juga fasih bermain sebagai bek kanan tersebut diharapkan membantu The Three Lions saat menghadapi Slovakia.
"Pemanggilan Michail Antonio telah membuat saya senang, ini adalah pemain yang bisa menjadi Antonio Valencia versi Inggris dalam kondisi terbaiknya bila dia tetap berkembang," ujarnya.
"Dia seorang atlet yang memiliki fisik luar biasa, dengan kecepatan dan kemampuannya. Dan juga tampaknya dia sangat rendah hati," sambungnya.
"Bila saya Sam Allardyce, saya akan memainkannya saat melawan Slovakia dan melihat bagaimana dia bermain. Dia pemain yang punya tipu daya dan memiliki fisik yang dibenci bek lawan," tandasnya.[initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 1 September 2016 06:59
-
Liga Inggris 30 Agustus 2016 08:46
-
Liga Inggris 29 Agustus 2016 23:02
-
Liga Inggris 29 Agustus 2016 22:34
-
Liga Inggris 29 Agustus 2016 19:28
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 09:32
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 09:26
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 09:15
-
Amerika Latin 20 Maret 2025 09:11
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 09:10
-
Amerika Latin 20 Maret 2025 09:08
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...