
Bola.net - Chelsea berhasil menang secara meyakinkan di markas Tottenham Hotspur. Empat gol yang dicetak The Blues hanya bisa dibalas dua oleh Spurs.
Laga ini sudah panas, bahkan sebelum dimulai. Kedua tim sama-sama berbasis di London, jadi laga ini adalah sebuah derby. Kemudian, peklatih Spurs saat ini, Andre Villas-Boas adalah mantan pelatih Chelsea.
AVB dipecat pada Maret lalu karena pencapaian Chelsea gagal memenuhi ekspektasi Roman Abramovich. Penggantinya, Roberto Di Matteo justru bisa membawa Chelsea meraih dua trofi besar di akhir musim.
Kemenangan itu dimanfaatkan dengan baik oleh Ashley Cole untuk mengejek fans Spurs. Cole adalah salah satu pemain Chelsea yang paling sering mendapat ejekn lawan. Cole juga merupakan hasil didikan Arsenal yang merupakan rival tersengit Spurs.
Lewat akun Twitter, Cole menuliskan ejekannya. "Kenapa kalian para fans Spurs baru menghina saya sekarang, bukankah sudah sedikit terlambat? Saya tak tahu jika neraka bisa sesunyi itu!!!"
Untuk fans Chelsea, Cole menuliskan rasa terima kasihnya. "Hasil besar buat kita hari ini. Kemenangan hebat, terima kasih sekali lagi buat fans Chelsea yang tak pernah berhenti memercayai kami," tulisnya. [initial]
Premier League - Review: Chelsea Permalukan Spurs di Kandang (tri/hsw)
Laga ini sudah panas, bahkan sebelum dimulai. Kedua tim sama-sama berbasis di London, jadi laga ini adalah sebuah derby. Kemudian, peklatih Spurs saat ini, Andre Villas-Boas adalah mantan pelatih Chelsea.
AVB dipecat pada Maret lalu karena pencapaian Chelsea gagal memenuhi ekspektasi Roman Abramovich. Penggantinya, Roberto Di Matteo justru bisa membawa Chelsea meraih dua trofi besar di akhir musim.
Kemenangan itu dimanfaatkan dengan baik oleh Ashley Cole untuk mengejek fans Spurs. Cole adalah salah satu pemain Chelsea yang paling sering mendapat ejekn lawan. Cole juga merupakan hasil didikan Arsenal yang merupakan rival tersengit Spurs.
Lewat akun Twitter, Cole menuliskan ejekannya. "Kenapa kalian para fans Spurs baru menghina saya sekarang, bukankah sudah sedikit terlambat? Saya tak tahu jika neraka bisa sesunyi itu!!!"
Untuk fans Chelsea, Cole menuliskan rasa terima kasihnya. "Hasil besar buat kita hari ini. Kemenangan hebat, terima kasih sekali lagi buat fans Chelsea yang tak pernah berhenti memercayai kami," tulisnya. [initial]
Premier League - Review: Chelsea Permalukan Spurs di Kandang (tri/hsw)
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 20 Oktober 2012 23:53
-
Liga Inggris 20 Oktober 2012 22:42
-
Liga Inggris 20 Oktober 2012 22:27
-
Liga Inggris 20 Oktober 2012 21:02
-
Liga Inggris 20 Oktober 2012 20:42
LATEST UPDATE
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 05:03
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 04:55
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 04:48
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 04:00
-
Olahraga Lain-Lain 21 Maret 2025 03:55
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 03:36
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...