
Bola.net - - Manchester United nampaknya harus merogoh kocek cukup dalam untuk mendatangkan Sergej Milinkovic-Savic pada musim panas nanti. Lazio selaku pemilik sang gelandang dikabarkan mematok harga yang kelewat tinggi untuk sang pemain.
Musim panas nanti Manchester United akan berburu gelandang baru. Hal ini dikonfirmasi oleh manajer mereka, Jose Mourinho sebagai langkah untuk mencari pengganti yang akan pensiun pada akhir musim nanti.
Sejumlah nama-nama top dikaitkan untuk menjadi suksesor Carrick. Salah satunya adalah Sergej Milinkovic-Savic yang namanya tengah naik daun di Serie A msuim ini.
Menurut laporan yang dilansir Tuttosport, kans MU untuk mendatangkan sang pemain cukup besar. Pasalnya Lazio siap bernegosiasi dengan Setan Merah terkait kemungkinan transfer gelandang 23 tahun itu.
Namun masalah yang akan dihadapi oleh MU nantinya adalah harga beli sang pemain. Lazio sadar bahwa Milinkovic-Savic adalah aset masa depan mereka, sehingga mereka mematok harga tinggi untuk sang pemain.
Kabarnya Presiden Lazio, Claudio Lotito membuka harga sang pemain di angka 90 Juta Euro. Ia disebut tidak akan bernegosiasi dengan klub manapun yang menawar di bawah angka itu.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 25 Maret 2018 23:46
-
Liga Inggris 25 Maret 2018 23:20
-
Liga Inggris 25 Maret 2018 22:36
-
Liga Spanyol 25 Maret 2018 17:38
-
Liga Inggris 25 Maret 2018 16:16
LATEST UPDATE
-
Otomotif 21 Maret 2025 17:32
-
Bola Indonesia 21 Maret 2025 16:47
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 16:39
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 16:30
-
Otomotif 21 Maret 2025 16:27
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 16:23
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...