
Matip, yang didatangkan dari Schalke pada musim panas ini mengalami cedera saat The Reds mengadakan pertandingan persahabatan dengan Wigan Athletic beberapa waktu. Ia dikabarkan menahan sakit pada engkelnya selama 90 menit di laga tersebut.
Namun Klopp mengatakan bahwa cedera itu tak serius. Kini, jelang pertandingan persahabatan kontra Barcelona hari Sabtu (06/08) besok, manajer asal Jerman itu mengungkapkan bahwa Matip sudah pulih dan kemungkinan bisa main lawan Lionel Messi cs.
"Untuk situasi bek tengah. Kami memiliki dua, tiga, (opsi pemain)" ujar Klopp seperti dilansir Squawka.
"Joel Matip telah kembali berlatih & saya berharap ia bisa bermain satu pertandingan akhir pekan ini," tuturnya.
"Kami harus melihat apa yang terjadi dengan cedera yang dialami pemain kami. Anda harus siap untuk menemukan solusinya," tandasnya. [initial]
Baca Juga:
- James Milner Putuskan Pensiun dari Timnas Inggris
- Klopp Ingin Liverpool Tak Lagi Jual Pemain Bintangnya
- Saingi Inter Milan, Liverpool Layangkan Tawaran Untuk Joao Mario
- Liverpool Tidak Buka Opsi Peminjaman Untuk Benteke
- Gremio Enggan Lepas Bakat Mudanya ke Liverpool
- Ferdinand: Liverpool Akan Bergantung Sturridge
- Ini Dia Empat Besar Premier League Menurut Ferdinand
- Kewell Yakin Kejayaan Liverpool Kembali Bersama Jurgen Klopp
- Lawan Liverpool, Wenger Andalkan Akpom?
- Selamatkan Karir, Benteke Siap Angkat Kaki dari Liverpool
- Luis Suarez Senang Kembali Bertemu Liverpool
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 4 Agustus 2016 20:57
-
Liga Spanyol 4 Agustus 2016 19:05
-
Liga Spanyol 4 Agustus 2016 18:34
Masuk Radar Barcelona, Atletico Sigap Amankan Theo Hernandez
-
Liga Inggris 4 Agustus 2016 15:40
-
Liga Spanyol 4 Agustus 2016 15:25
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 03:58
-
Liga Spanyol 20 Maret 2025 03:15
-
Liga Inggris 19 Maret 2025 23:55
-
Liga Inggris 19 Maret 2025 23:43
-
Liga Inggris 19 Maret 2025 23:03
-
Tim Nasional 19 Maret 2025 22:57
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...