
Bola.net - - Ander Herrera mengaku tetap percaya diri bakal mendapatkan kesempatan main di Manchester United, meski pesaingnya, Nemanja Matic, bermain luar biasa.
Pemain Spanyol menjadi sosok kunci Setan Merah di musim 16/17, di mana ia akhirnya mendapatkan penghargaan Pemain Terbaik Klub Tahun Ini.
Namun demikian, karir Herrera mengalami penurunan sejak saat itu, terutama usai klub membeli Matic dengan harga 40 juta pounds.
Pemain 28 tahun mengakui bahwa ia kini akan lebih sulit mendapat jatah main, namun percaya bahwa ia akan mendapatkan kesempatan dari Mourinho, begitu jadwal padat menyambut mereka di masa mendatang.
Ander Herrera
"Akan ada banyak pertandingan musim ini, kami kadang akan bermain dengan dua atau tiga pemain tengah, jadi kami punya banyak solusi," tutur Hererra di Supporteren.
"Matic adalah seorang master, salah satu pemain terbaik dunia di posisinya, dan saya kira dia akan banyak membantu kami. Bersama Carrick dan Matic, saya punya dua mentor yang bisa mengajari saya."
"Saya tahu saya bisa bermain sedikit lebih maju, ketika kami bermain dengan tiga pemain tengah, jadi saya akan siap kapanpun manajer membutuhkan. Apakah itu sebagai nomor 6, 8, atau bahkan 10."
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 1 Oktober 2017 22:46
Kalahkan Brighton, Wenger Sukses Lewati Rekor Sir Alex Ferguson
-
Liga Inggris 1 Oktober 2017 17:52
-
Liga Inggris 1 Oktober 2017 15:07
-
Liga Inggris 1 Oktober 2017 13:33
-
Liga Inggris 1 Oktober 2017 02:30
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 04:12
-
Amerika Latin 22 Maret 2025 03:30
-
Piala Dunia 21 Maret 2025 23:59
-
Asia 21 Maret 2025 23:58
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:55
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:46
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...