
Bola.net - - Gelandang Manchester United Nemanja Matic berharap timnya bisa mengalahkan Chelsea dan klub-klub besar lain yang menjadi pesaing mereka dalam perebutan gelar juara Premier League musim ini.
Akhir pekan kemarin, MU berhasil menaklukkan salah satu lawan mereka dalam perburuan gelar juara, . Bermain di Old Trafford, United berhasil menang tipis 1-0.
Kemenangan itu membuat MU kini bisa mempertahankan posisi kedua klasemen sementara EPL dengan poin 23, terpaut lima poin dari Manchester City yang ada di posisi pertama. Sementara itu, Spurs sendiri tertahan di posisi ketiga dengan poin 20.
Usai pertandingan tersebut, Matic berharap MU bisa meneruskan hasil positif tersebut saat melawan tim-tim besar lainnya. Sebut saja Chelsea, , Arsenal dan tentunya City.
Manchester United
"Mereka sangat penting. Saya pikir bahwa gelar juara itu, Anda menang di katakanlah 'di laga-laga kecil' tapi juga jika Anda ingin menjadi yang pertama Anda harus memenangkan pertandingan seperti ini, terutama saat bermain di rumah Anda tidak bisa kehilangan poin," tegasnya seperti dikutip oleh Manchester Evening News.
"Ini penting bagi kami, banyak tekanan pada kami tapi kami berhasil mencetak gol dan menang. Mereka juga memiliki satu kesempatan besar, kami juga memiliki (Jesse) Lingard dalam serangan balik," ujarnya.
"Saya pikir permainannya berimbang, tapi mungkin kami pantas mendapatkan sedikit lebih banyak lagi," tandasnya.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 29 Oktober 2017 15:47
-
Liga Inggris 29 Oktober 2017 14:43
-
Liga Inggris 29 Oktober 2017 12:05
-
Liga Inggris 29 Oktober 2017 06:45
-
Liga Inggris 29 Oktober 2017 06:15
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 07:29
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 07:15
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 06:43
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 06:40
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 06:27
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:57
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...