
- Gelandang Manchester United Juan Mata menegaskan bahwa manajer Louis Van Gaal tidak pernah takut menurunkan pemain muda.
(sky/ada)
Sejak bekerja di Old Trafford, Van Gaal memang sering memberikan kesempatan kepada pemain muda. Sejauh ini setidaknya sudah ada 14 pemain akademi Setan Merah yang diberikan debut di tim utama.
Salah satu pemain muda United yang sedang naik daun adalah Marcus Rashford. Pemain berusia 18 tahun itu mampu mencetak empat gol dalam dua pertandingan awal bersama tim utama.
"Saya pikir itu menjadi bukti yang sangat bagus untuk filosofi manajer dan untuk akademi klub," kata Mata kepada Sky Sports.
"Manajer percaya pada mereka, dia sudah menunjukkan di Ajax dan Bayern Munchen bahwa dia tidak takut memainkan pemain muda di starting eleven."[initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 4 Maret 2016 23:03
-
Liga Inggris 4 Maret 2016 22:59
-
Liga Eropa UEFA 4 Maret 2016 22:07
-
Liga Inggris 4 Maret 2016 20:58
-
Liga Inggris 4 Maret 2016 16:00
LATEST UPDATE
-
Amerika Latin 21 Maret 2025 06:34
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 06:22
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 06:21
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 06:04
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 06:01
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 05:55
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...