
Bola.net - - Juan Mata mengatakan bahwa Manchester United memang amat membutuhkan tiga angka, usai mereka sukses menang 2-0 atas West Ham, dalam pertandingan Premier League yang berlangsung di Olympic Stadium semalam.
Kemenangan tersebut membuat United kini hanya terpaut satu angka dari Arsenal yang duduk di peringkat empat, meski tim asuhan Arsene Wenger baru akan bermain melawan Bournemouth malam nanti.
Mata mencetak satu gol di laga tersebut, memanfaatkan umpan Marcus Rashford.
"Kami membutuhkan kemenangan. Kami tahu mengenai hasil pertandingan para rival kami, jadi kami memang membutuhkan tiga angka," tutur Mata menurut Goal International.
"Semuanya terasa seperti malam-malam yang kami harapkan. Marcus bermain dengan bagus di sayap dan saya hanya coba memasukkan bola ke dalam gawang."
"Mourinho mengatakan pada saya untuk hanya coba mencetak gol, coba membuat sesuatu. Ada ruang di antara para bek dan saya hanya coba membuat peluang. Dengan bantuan semuanya, kami menang, dan kami terus mendapat hasil bagus."
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 2 Januari 2017 22:35
-
Liga Inggris 2 Januari 2017 22:07
-
Liga Inggris 2 Januari 2017 22:05
Lepas Martial, Mourinho Bisa Ulangi Kesalahan seperti Jual De Bruyne
-
Liga Inggris 2 Januari 2017 20:49
-
Liga Inggris 2 Januari 2017 20:30
Owen Menilai Mkhitaryan dan Ibrahimovic Akan Jadi Penentu Hadapi West Ham
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 13:14
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 12:45
-
Liga Inggris 22 Maret 2025 12:17
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 12:01
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 11:55
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 11:46
MOST VIEWED
- Kisah Sedih Phil Jones: Pesan Perpisahan di Grup WhatsApp MU Dicuekin
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Sudah Saatnya! Bruno Fernandes Diminta Tinggalkan MU di Musim Panas
- Martin Odegaard Ingin Arsenal Rekrut Mantan Rekannya di Real Madrid, Siapa?
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...