
Bola.net - Playmaker asal Spanyol, Juan Mata, menyatakan bahwa Manchester United bakal berbenah dan akan bangkit musim depan.
Setan Merah musim lalu mengalami penurunan performa sejak ditangani oleh David Moyes. Alhasil, prestasi mereka pun juga turut mengalami kemerosotan. Di Premier League, mereka terdepak dari posisi empat besar dan terdampar di posisi ketijuh klasemen. Musim depan, mereka bahkan tak lolos ke Eropa.
Namun, kini United sudah mulai berbenah. Mereka sudah menunjuk Manajer anyar, yakni Louis Van Gaal. Setan Merah pun kini juga memiliki dana melimpah untuk berburu pemain berkualitas. Oleh karena itulah, Mata mengaku yakin timnya bakal bangkit musim depan.
"Musim lalu adalah musim yang sulit. Namun, saya kira musim selanjutnya kami bakal bangkit dan kami akan mencoba untuk menang lagi. Sebab Manchester United adalah tentang kemenangan dan berjuang untuk memenangkan banyak trofi," ujarnya pada Laureus.com. [initial]
(exp/dim)
Setan Merah musim lalu mengalami penurunan performa sejak ditangani oleh David Moyes. Alhasil, prestasi mereka pun juga turut mengalami kemerosotan. Di Premier League, mereka terdepak dari posisi empat besar dan terdampar di posisi ketijuh klasemen. Musim depan, mereka bahkan tak lolos ke Eropa.
Namun, kini United sudah mulai berbenah. Mereka sudah menunjuk Manajer anyar, yakni Louis Van Gaal. Setan Merah pun kini juga memiliki dana melimpah untuk berburu pemain berkualitas. Oleh karena itulah, Mata mengaku yakin timnya bakal bangkit musim depan.
"Musim lalu adalah musim yang sulit. Namun, saya kira musim selanjutnya kami bakal bangkit dan kami akan mencoba untuk menang lagi. Sebab Manchester United adalah tentang kemenangan dan berjuang untuk memenangkan banyak trofi," ujarnya pada Laureus.com. [initial]
Sudah Baca?
- De Gea Desak Van Gaal Tak Jual Mata
- Mata: Van Gaal Akan Bawa Kesuksesan di Man United
- Tak Tampil di Liga Champions, Alasan Cavani Tolak United
- Promes: Semua Pesepakbola Ingin Gabung MU
- United Siap 'Tawar Mati' Di Maria
- Legenda United Ini Takut Luke Shaw Justru Pindah ke Spurs
- Dekat Dengan Van Gaal, Bek Meksiko Dibidik MU
- Van Persie: Tinggalkan Arsenal Keputusan Yang Tepat
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 30 Mei 2014 19:54
-
Liga Inggris 30 Mei 2014 16:58
-
Liga Inggris 30 Mei 2014 16:47
-
Liga Inggris 30 Mei 2014 16:16
-
Liga Italia 30 Mei 2014 15:55
LATEST UPDATE
-
Liga Spanyol 23 Maret 2025 04:32
-
Piala Eropa 23 Maret 2025 04:15
-
Piala Dunia 23 Maret 2025 03:45
-
Liga Spanyol 23 Maret 2025 03:32
-
Piala Dunia 23 Maret 2025 03:15
-
Liga Italia 23 Maret 2025 03:03
MOST VIEWED
- Kisah Sedih Phil Jones: Pesan Perpisahan di Grup WhatsApp MU Dicuekin
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Sudah Saatnya! Bruno Fernandes Diminta Tinggalkan MU di Musim Panas
- Martin Odegaard Ingin Arsenal Rekrut Mantan Rekannya di Real Madrid, Siapa?
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...