
- Mantan pemain Arsenal Ray Parlour menganggap Aaron Ramsey masih penting untuk The Gunners. Karenanya, ia meminta Unai Emery untuk mempertahankan sang pemain di klub.
Kontrak pemain internasional Wales itu akan habis pada akhir musim 2018/19. Oleh karena itu, dia bisa pergi secara gratis pada musim depan.
Arsenal berpeluang kembali kehilangan pemain dengan harga murah setelah Alexis Sanchez pindah ke Manchester United pada Januari kemarin. Ramsey bisa mengikuti jejak Sanchez jika Arsenal tidak segera perpanjangan kontraknya.
Parlour ingin melihat Ramsey tetap berada di Arsenal untuk waktu yang lama. Terlebih, The Gunners sudah kehilangan Jack Wilshere yang memutuskan hengkang pada musim panas ini. (tsr/ada)
1 dari 3 halaman
Komentar Parlour
“Arsenal membutuhkan pemain-pemain Britania di klub setelah kehilangan pemain seperti Walcott dan Oxlade-Chamberlain belakangan ini."
2 dari 3 halaman
Pemain Penting
“Ramsey bisa menjadi starter setiap minggu dan dia sangat cocok untuk peran gelandang yang lebih dalam di samping Torreira, yang bisa memberikan kesempatan untuk Ramsey bergabung dengan serangan sehingga mirip dengan Frank Lampard," lanjut Parlour.
"Ramsey memiliki ketenangan yang bagus di depan gawang dan memiliki kebiasaan tampil bagus di pertandingan-pertandingan besar.”
3 dari 3 halaman
Video Menarik
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 20 Juli 2018 19:56
-
Liga Inggris 20 Juli 2018 15:00
-
Liga Inggris 20 Juli 2018 11:45
-
Liga Inggris 20 Juli 2018 08:51
LATEST UPDATE
-
Liga Spanyol 20 Maret 2025 12:45
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 12:41
-
Otomotif 20 Maret 2025 12:34
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 12:30
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 12:29
-
Liga Inggris 20 Maret 2025 12:15
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...