
Bola.net - - Mantan pemain Chelsea Pat Nevin mempertanyakan masa depan Willian di klub. Menurutnya, karier Willian di klub mungkin saja tidak akan lama lagi.
Pemain internasional Brasil itu sudah menjadi pemain kunci Chelsea selama enam musim terakhir. Ia datang ke Inggris dari Rusia pada tahun 2013 lalu.
Pemain sayap Chelsea itu sudah membantu klub memenangkan gelar Premier League pada 2014-15 dan 2016-17. Ia melakukannya di bawah Antonio Conte dan Jose Mourinho.
Advertisement
Willian sudah bermain dalam 20 pertandingan di Premier League musim ini. Namun, pemain berusia 30 tahun itu menghadapi persaingan yang ketat untuk menjadi starter.
The Blues berhasil merekrut Christian Pulisic dengan biaya 58 juta pounds dari klub Bundesliga Borussia Dortmund pada bursa transfer musim dingin. Hal itu jelas akan semakin memanaskan persaingan di sektor sayap.
Masa Depan Willian
Kedatangan Pulisic mungkin bisa mempengaruhi masa depan Willian. Nevin memperkirakan Willian bisa segera mengakhiri kariernya bersama Chelsea.
"Anda melihat Willian ..." kata Nevin kepada Newstalk.
"Dia berusia 30 tahun. Saya tidak tahu berapa lama lagi dia akan bertahan di level paling atas. [Tapi] dia mengalami musim yang bagus lagi."
Berita video catatan buruk Real Madrid sepeninggal Ronaldo dan Zidane.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 7 Januari 2019 18:20
-
Liga Inggris 7 Januari 2019 17:00
-
Liga Inggris 7 Januari 2019 16:40
-
Liga Inggris 7 Januari 2019 16:00
-
Liga Inggris 7 Januari 2019 15:03
LATEST UPDATE
-
Otomotif 21 Maret 2025 17:32
-
Bola Indonesia 21 Maret 2025 16:47
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 16:39
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 16:30
-
Otomotif 21 Maret 2025 16:27
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 16:23
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...