Marcus Rashford di Laga Chelsea vs MU: Lihat Lawan Menyerang Malah Cuma Jogging, Pemain Kok Males Banget

Marcus Rashford di Laga Chelsea vs MU: Lihat Lawan Menyerang Malah Cuma Jogging, Pemain Kok Males Banget
Bintang Manchester United, Marcus Rashford (c) AP Photo/Dave Thompson

Bola.net - Marcus Rashford menjadi pemain yang performanya paling disorot dari kekalahan 3-4 yang diderita Manchester United kala bertandang ke markas Chelsea, Stamford Bridge, Jumat (5/4/2024) dini hari WIB.

Dalam laga pekan 32 Premier League 2023/2024 ini, MU sempat tertinggal dua gol lebih dulu akibat gol Conor Gallagher (4') dan penalti Cole Palmer (19'). MU lantas bangkit dan membalikkan kedudukan lewat brace Alejandro Garnacho (34', 67') dan gol Bruno Fernandes (39').

Kemenangan MU yang sudah di depan mata lantas sirna dalam dua menit. Cole Palmer menuntaskan hattrick-nya dengan mencetak dua gol di menit ke-90+10 dan ke-90+11. Skor akhir 4-3.

Hasil ini tidak mengubah posisi MU di peringkat ke-6 klasemen Liga Inggris sementara, Chelsea naik ke peringkat ke-10.

1 dari 7 halaman

Marcus Rashford Cuma Lari Pelan

Marcus Rashford Cuma Lari Pelan

Marcus Rashford usai laga Manchester United vs Bournemouth pada pekan ke-16 Premier League 2023/2024, Sabtu (9/12/2023) malam WIB. (c) AP Photo/Jon Super

Dalam laga ini, Rashford tak mendapat kesempatan bermain sebagai starter. Ia baru masuk sejak menit ke-66 menggantikan Rasmus Hojlund. Hanya semenit berselang, MU berbalik unggul lewat gol Garnacho.

Ketika laga memasuki menit-menit krusial dan MU mencoba menahan tekanan bertubi-tubi Chelsea, ada satu momen di mana Rashford terlihat malas melakukan pressing.

Rashford justru hanya melakukan jogging pelan tanpa mengganggu pemain lawan yang sedang membangun serangan. Hal ini pun mengundang berbagai komentar dari netizen di media sosial.

4 dari 7 halaman

Beda Rashford dan Palmer

5 dari 7 halaman

Rashford masuk, MU auto main 10 orang

6 dari 7 halaman

Enak banget ya jadi Rashford