
Bola.net - - Mantan pemain Manchester United, Ray Wilkins mengecam aksi Phil Jones pada pertandingan melawan West Ham United (2/1). Wilkins menilai Jones terjatuh berguling-guling secara berlebihan pada laga itu.
Pada melawan West Ham, Jones terlibat insiden dalam sebuah perebutan bola dengan gelandang Sofiane Feghouli pada menit ke-15.
Feghouli kemudian dinilai oleh wasit Mike Dean melakukan pelanggaran keras dalam perebutan bola tersebut. Ia pun mendapatkan kartu merah langsung dari Dean dan harus meninggalkan lapangan.
"Jika Phil Jones tidak berguling-guling di lantai selama sepuluh menit mungkin itu hanya akan mendapatkan kartu kuning," cetus Wilkins.
"Saya pikir Jones bereaksi dengan berlebihan. Kami berada pada era dimana seorang ingin salah satu di antaranya mendapatkan kartu merah dan saya benci melihatnya."
"Pemain harusnya hanya melihat diri mereka sendiri. Tidak ada sesuatu yang berbahaya pada insiden tersebut," sambung Wilkins.
Pertandingan sendiri pada akhirnya dimenangkan oleh MU dengan skor 2-0 melawan sepuluh pemain West Ham. Dua gol kemenangan Setan Merah dicetak oleh Juan Mata dan Zlatan Ibrahimovic.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 2 Januari 2017 22:35
-
Liga Inggris 2 Januari 2017 22:07
-
Liga Inggris 2 Januari 2017 22:05
Lepas Martial, Mourinho Bisa Ulangi Kesalahan seperti Jual De Bruyne
-
Liga Inggris 2 Januari 2017 20:49
-
Liga Inggris 2 Januari 2017 20:30
Owen Menilai Mkhitaryan dan Ibrahimovic Akan Jadi Penentu Hadapi West Ham
LATEST UPDATE
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 15:15
-
Otomotif 21 Maret 2025 14:53
-
Liga Eropa Lain 21 Maret 2025 14:45
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 14:15
-
Liga Spanyol 21 Maret 2025 14:15
-
Liga Italia 21 Maret 2025 14:13
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...