
Bola.net - Roberto Mancini sempat dibuat pusing dengan kelakuan Mario Balotelli semasa menangani Inter Milan dan Manchester City. Balo kerap menjadi bulan-bulanan media akibat ulahnya selama membela The Citizens.
Mancini sendiri dikenal sebagai sosok yang 'dingin'. Namun Mancini mau tak mau harus bisa 'mengurus' Balo karena, sebagai manajer, ia harus bisa mengeluarkan kemampuan terbaik sang penyerang.
"Saya kerap mengirimkan Whatsapp. Saya memberinya berbagai ucapan, terutama ketika ada momen-momen spesial seperti ulang tahunnya. Namun saat dia bermasalah, hanya Mario sendiri yang bisa membantu dirinya," terang Mancini kepada Mundo Deportivo.
Balotelli kembali ke Premier League musim panas ini. Ia dibeli Liverpool dari AC Milan dengan harga yang diperkirakan mencapai 16 juta euro. Mancini memberikan peringatan kepada Balo untuk bisa tampil bagus di Anfield.
"Mario adalah sosok yang hebat. Tapi dia harus sadar bahwa transfer ke Liverpool kali ini mungkin adalah kesempatan terakhirnya. Ia harus bisa membuktikan diri bahwa ia masih layak bermain bagi Liverpool. Semoga dia menyadarinya." [initial]
(mun/hsw)
Mancini sendiri dikenal sebagai sosok yang 'dingin'. Namun Mancini mau tak mau harus bisa 'mengurus' Balo karena, sebagai manajer, ia harus bisa mengeluarkan kemampuan terbaik sang penyerang.
"Saya kerap mengirimkan Whatsapp. Saya memberinya berbagai ucapan, terutama ketika ada momen-momen spesial seperti ulang tahunnya. Namun saat dia bermasalah, hanya Mario sendiri yang bisa membantu dirinya," terang Mancini kepada Mundo Deportivo.
Balotelli kembali ke Premier League musim panas ini. Ia dibeli Liverpool dari AC Milan dengan harga yang diperkirakan mencapai 16 juta euro. Mancini memberikan peringatan kepada Balo untuk bisa tampil bagus di Anfield.
"Mario adalah sosok yang hebat. Tapi dia harus sadar bahwa transfer ke Liverpool kali ini mungkin adalah kesempatan terakhirnya. Ia harus bisa membuktikan diri bahwa ia masih layak bermain bagi Liverpool. Semoga dia menyadarinya." [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 6 Oktober 2014 18:02
-
Liga Inggris 6 Oktober 2014 15:08
-
Liga Inggris 6 Oktober 2014 14:26
-
Liga Inggris 6 Oktober 2014 11:38
-
Liga Inggris 6 Oktober 2014 10:44
Carragher: David Silva Bintang Espana Terbaik Premier League
LATEST UPDATE
-
Otomotif 21 Maret 2025 17:32
-
Bola Indonesia 21 Maret 2025 16:47
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 16:39
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 16:30
-
Otomotif 21 Maret 2025 16:27
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 16:23
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...