
Bola.net - - Raksasa EPL, Manchester United sudah ambil ancang-ancang dalam persiapan musim kompetisi 2017/2018 mendatang. Baru-baru ini tim berjuluk setan merah melansir kostum tandang yang akan mereka kenakan di musim depan.
Manchester United masih menggandeng Adidas sebagai penyedia apparel mereka musim depan. Jersey tandang mereka musim depan menggunakan warna hitam, berbeda dengan jersey tandang mereka musim ini yang menggunakan warna biru seperti penampakan di bawah ini.
Menurut Adidas, jersey ini terinspirasi dari jersey klasik Manchester United. Adidas menyebut jersey ini terinspirasi dari Jersey Manchester United tahun 1992 silam, di mana motif tersebut dipakai pada jersey away baru ini.
Daley Blind Mengenakan Jersey Away MU
Sekilas Jersey ini mirip dengan jersey 3rd Manchester United musim 2015/2016 silam. Namun bedanya aksen yang digunakan di jersey 3rd 2015/2016 hanya separuh badan, sementara untuk jersey away kali ini motifnya menutupi semua permukaan di bagian depan jersey. Selain itu aksen warna orange dihilangkan pada jersey ini digantikan dengan aksen warna hitam dan 3 garis Adidas di bagian samping.
Ander Herrera Mengenakan Jersey Away MU 17/18
Bagaimana pendapat kalian Bolaneters mengenai jersey baru MU ini? Sampaikan pendapat kalian di kolom komentar ya!.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 9 Mei 2017 23:18
-
Liga Inggris 9 Mei 2017 22:27
-
Liga Eropa UEFA 9 Mei 2017 17:00
-
Liga Inggris 9 Mei 2017 15:30
LATEST UPDATE
-
Liga Spanyol 21 Maret 2025 09:00
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 08:58
-
Amerika Latin 21 Maret 2025 08:43
-
Voli 21 Maret 2025 08:43
-
Voli 21 Maret 2025 08:43
-
Voli 21 Maret 2025 08:43
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...