Manchester United Dijegal Brighton, Netizen: Ndak Bisa Liga Inggris, Jangan Cari yang Nggak Ada, Degradasi

Manchester United Dijegal Brighton, Netizen: Ndak Bisa Liga Inggris, Jangan Cari yang Nggak Ada, Degradasi
Momen saat gawang Manchester United dijebol gelandang Brighton pascal Gross untuk kedua kalinya di laga pekan pertama Premier League 2022/2023 di Old Trafford, Minggu (07/08/2022) malam WIB. (c) AP Photo

Bola.net - Raksasa Premier League Manchester United dipermalukan oleh Brighton di laga perdana Premier League 2022/2023 di Old Trafford, Minggu (07/08/2022).

Man Utd membuka laga lawan Brighton dengan gagap. Mereka hampir kebobolan di menit-menit awal karena Diogo Dalot kehilangan bola dan hampir bisa dikonversikan jadi gol oleh Leandro Trossard.

Armada Erik Ten Hag akhirnya kebobolan pada menit ke-30 oleh tendangan Pascal Gross. Pemain asal Jerman itu kemudian mencetak gol lagi pada menit ke-39.

MU sempat membalas melalui bunuh diri Alexis Mac Allister pada menit ke-68. Namun gol itu jadi gol terakhir yang bisa diciptakan United ke gawang Brighton.

Kekalahan ini tentu saja ramai dibahas netizen. Apa kata mereka? Simak di bawah ini kuy.

2 dari 18 halaman

Coba Ronaldo Starter

"Kalau ROnaldo jadi starter United mungkin menang."

3 dari 18 halaman

Udah Nyerah Aja

"Terima posisi ke-6 sekarang dan korbankan musim ini."

5 dari 18 halaman

Kenapa Kita Cabut dari Madrid ya Bro

6 dari 18 halaman

Kasihan Ronaldo

"Sebagai penggemar hardcore man utd saya pikir ronaldo harus pergi. Itu bukan karena saya tidak ingin ia di tim saya, tidak sama sekali, itu karena ia akan menghancurkan kariernya yang indah dengan bermain dengan tim man utd yang mengerikan ini."

"Saya merasa kasihan pada ronaldo nung, ia benar-benar pantas mendapatkan yang lebih baik."

7 dari 18 halaman

Fan Arsenal Ngakak

8 dari 18 halaman

MU Kenapa Sih?

"Saya merasa hancur, apa yang terjadi? Mengapa kami tidak bisa tampil seperti tim top lainnya?"

9 dari 18 halaman

Scroll Aja

"Terus scroll. Itu satu-satunya kesempatan kita naik ke atas."

10 dari 18 halaman

Klub Ini Akan Membunuhku

11 dari 18 halaman

Sebuah Pembelaan?

"Kasih Erik Ten Hag waktu. Tim ini bakal menang liga. Beberapa pemain baru dan kita akan baik-baik saja."

12 dari 18 halaman

Lingkaran Sakti

13 dari 18 halaman

Mungkin Degradasi

"Tinggalkan trofi-trofi besar. Mungkin akan terdegradasi."

14 dari 18 halaman

Ngakak Abis

15 dari 18 halaman

Gara-gara Mimin Nih

16 dari 18 halaman

Jangan Cari yang Nggak Ada

17 dari 18 halaman

Bahagia Padahal Besok Senin