
Bola.net - - Manchester United dikabarkan tertarik untuk merekrut Emil Forsberg dari RB Leipzig dengan nilai tawaran mencapai 50 juta euro, jika mereka gagal mendatangkan Ivan Perisic, menurut Calciomercato.
Upaya United untuk mendatangkan Perisic telah menemui kegagalan, usai mereka terus mendapatkan penolakan dari Inter Milan dan Jose Mourinho melihat winger Leipzig tersebut sebagai alternatif yang pas untuk timnya.
Mourinho sendiri sebelumnya sudah menekankan bahwa ia memang masih menginginkan dua pemain lagi di United sebelum bursa ditutup. Salah satunya harus berposisi sebagai seorang winger.
Emil Forsberg
Perisic mulanya menjadi incaran, namun Inter hingga kini masih belum juga puas dengan tawaran yang diajukan United. Pemain Kroasia itu bahkan dimasukkan Inter dalam rombongan tur pra-musim mereka baru-baru ini.
United sendiri sejauh ini sudah mendatangkan dua nama, Victor Lindelof dan Romelu Lukaku. Mereka sudah beberapa kali dimainkan di laga pra-musim di Amerika Serikat dan klub berikutnya akan dijadwalkan menghadapi Barcelona.
United tengah berupaya memperkuat skuat mereka, yang meski musim lalu sanggup menjuarai Liga Europa, namun hanya bisa finish di posisi enam Premier League.
Baca Juga:
- Legenda MU Ini Harap Martial Belajar Dari Pengalaman Musim Lalu
- Menurut Gundogan, Premier League Kompetisi Gila
- Ross Barkley Mantap Ingin Keluar dari Everton
- Gundogan: City, MU, Chelsea dan Liverpool Kandidat Juara Musim Depan
- Gundogan Minta City Benahi Lini Pertahanannya
- Skuat City Menderita di Bawah Asuhan Guardiola
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 26 Juli 2017 23:29
Gundogan: City, MU, Chelsea dan Liverpool Kandidat Juara Musim Depan
-
Liga Italia 26 Juli 2017 17:49
-
Liga Inggris 26 Juli 2017 16:00
-
Liga Italia 26 Juli 2017 15:40
-
Liga Inggris 26 Juli 2017 15:10
LATEST UPDATE
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 04:48
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 04:00
-
Olahraga Lain-Lain 21 Maret 2025 03:55
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 03:36
-
Amerika Latin 21 Maret 2025 03:00
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 02:10
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...