Man of the Match Wolves vs Chelsea: Matheus Nunes

Man of the Match Wolves vs Chelsea: Matheus Nunes
Selebrasi para pemain Wolves dalam laga Wolves vs Chelsea di Premier League 2022/2023 (c) AP Photo/Rui Vieira

Bola.net - Wolverhampton sukses mempecundangi Chelsea 1-0 di Molineux Stadium pada pekan ke-30 Premier League 2022/2023, Sabtu 8 April 2023. Matheus Nunes terpilih sebagai Man of the Match.

Matheus Nunes mencetak gol tunggal yang menjadi penentu kemenangan Wolves. Gol itu dicetak oleh gelandang 24 tahun Portugal tersebut melalui sebuah tembakan setengah voli yang indah di menit 31.

Lewat voting di laman resmi Premier League, Nunes terpilih sebagai Man of the Match. Dia mendapatkan 54% suara.

Di peringkat kedua adalah Kepa Arrizabalaga, yang mencatatkan tiga penyelamatan di laga ini. Kiper Chelsea itu mendapatkan 21% suara.

1 dari 3 halaman

Statistik Matheus Nunes vs Chelsea (via WhoScored)

Statistik Matheus Nunes vs Chelsea (via WhoScored)

Matheus Nunes (c) WWFC
  • Main: 90 menit
  • Tekel: 5
  • Intersep: 0
  • Sapuan: 1
  • Blok: 0
  • Operan: 33
  • Akurasi operan: 69,7%
  • Crossing: 4
  • Crossing akurat: 1
  • Operan panjang: 6
  • Operan panjang akurat: 4
  • Operan terobosan: 0
  • Operan terobosan akurat: 0
  • Operan berpeluang gol: 1
  • Assist: 0
  • Dribel sukses: 2
  • Dilanggar lawan: 2
  • Tembakan: 1
  • Tembakan tepat sasaran: 1
  • Gol: 1
  • Rating WhoScored: 8,18.

Sumber: Premier League, WhoScored

2 dari 3 halaman

Hasil dan Jadwal Premier League 2022/2023 Pekan 30

Hasil dan Jadwal Premier League 2022/2023 Pekan 30

Kiper Chelsea, Kepa Arrizabalaga (c) AP Photo/Rui Vieira

Sabtu, 8 April 2023
18:30 WIB Manchester United 2-0 Everton
21:00 WIB Tottenham 2-1 Brighton
21:00 WIB Wolverhampton 1-0 Chelsea
21:00 WIB Leicester City 0-1 Bournemouth
21:00 WIB Aston Villa 2-0 Nottingham Forest
21:00 WIB Brentford 1-2 Newcastle
21:00 WIB Fulham 0-1 West Ham
23:30 WIB Southampton vs Manchester City

Minggu, 9 April 2023
20:00 WIB Leeds United vs Crystal Palace
22:30 WIB Liverpool vs Arsenal