
Bola.net - Thiago Silva layak terpilih menjadi pemain terbaik dari laga final Carabao Cup 2021/22 yang mempertemukan Chelsea versus Liverpool, Minggu (27/2/2022).
Chelsea secara dramatis kalah adu penalti 10-11 dari Liverpool usai bermain imbang 0-0 sepanjang 2x45 menit plus extra time.
Adu penalti harus berjalan hingga penendang ke-11. Caoimhin Kelleher sukses menunaikan tugasnya, sedangkan eksekusi Kepa Arrizabalaga malah melambung di atas mistar.
Advertisement
Performa Thiago Silva
Terlepas dari kekalahan Chelsea, Thiago Silva menunjukkan performa luar biasa dengan 12 kali melakukan clearence dan tiga intersep.
Tak cuma itu, Silva juga tercatat enam kali memenangi duel udara dan mengirim 11 umpan panjang akurat untuk rekannya.
Performa Thiago Silva semakin lengkap dengan satu kali dribble sukses dan berhasil mencetak gol dari eksekusi penalti.
Sumber: WhoScored
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 27 Februari 2022 19:38
Chelsea Juga Bikin Pernyataan Soal Perang Rusia - Ukraina, Apa Katanya?
-
Liga Inggris 27 Februari 2022 19:01
Tim yang Dipercaya Roman Abramovich Mengurus Chelsea, Siapa Saja Mereka?
-
Liga Inggris 27 Februari 2022 17:35
Thomas Tuchel: Kalau Perlu, Saya Tidak Keberatan Chelsea Kalah Demi Ukraina
-
Liga Inggris 27 Februari 2022 06:00
-
Liga Inggris 27 Februari 2022 02:40
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 13:45
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 13:45
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 13:41
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 13:31
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 13:30
-
Bola Dunia Lainnya 21 Maret 2025 13:16
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...