
Bola.net - Pierre-Emerick Aubameyang terpilih menjadi pemain terbaik dari laga Premier League 2021/22 pekan kedelapan yang mempertemukan Arsenal kontra Crystal Palace, Selasa (19/10/2021) dini hari WIB.
Dalam laga ini, Arsenal dan Crystal Palace bermain imbang 2-2. The Gunners sejatinya unggul lebih dahulu lewat aksi Aubameyang di awal babak pertama.
Namun, Crystal Palace mampu bangkit di babak kedua dan menciptakan dua gol, masing-masing dari Christian Benteke dan Odsonne Edouard.
Advertisement
Ketika Arsenal sepertinya akan menelan kekalahan, Lacazette muncul sebagai penyelamat berkat gol yang ia ciptakan di menit-menit akhir masa injury time babak kedua.
Performa Apik Pierre-Emerick Aubameyang
Selain mencetak satu gol dari satu tembakan tepat sasaran yang ia catatkan, pada laga ini Aubameyang juga tercatat melepas satu umpan kunci.
Tak hanya itu, Aubameyang juga tercatat sekali memenangi duel udara. Penyerang asal Gabon itu pun terpilih sebagai pemain terbaik versi Premier League.
Klasemen Premier League
Sumber: Premier League
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 18 Oktober 2021 16:02
Robin van Persie dan Para Pemain Top yang Gagal Juara Premier League Arsenal
-
Liga Inggris 18 Oktober 2021 04:00
Tidak Terlalu Kenal Arteta, Vieira: Dia Mirip Didier Deschamps
-
Liga Inggris 18 Oktober 2021 03:00
Sebagai Rival dan Sebagai Mantan, Begini Kata Vieira Soal Arteta dan Arsenal
-
Liga Inggris 18 Oktober 2021 02:40
Ups! Milan dan Arsenal Disalip Liverpool Dalam Perburuan Noa Lang
-
Liga Inggris 17 Oktober 2021 09:01
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 10:22
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 10:19
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 10:13
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 10:08
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 10:07
-
Amerika Latin 21 Maret 2025 10:01
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...