
Bola.net - Jamie Vardy layak dinobatkan sebagai pemain terbaik alias man of the match duel Arsenal vs Leicester City (1-1), pekan ke-34 Premier League 2019/20, Emirates Stadium, Rabu (8/7/2020) dini hari WIB.
Arsenal unggul lebih dahulu lewat gol Pierre-Emerick Aubameyang di menit ke-21. Namun, Leicester berhasil menyamakan kedudukan di menit ke-84 lewat aksi Jamie Vardy.
Hasil ini menahan Arsenal di peringkat ke-7 klasemen sementara dengan 50 poin, sedangkan Leicester harus merosot ke peringkat ke-4 dengan 59 poin, tergusur Chelsea yang sebelumnya memetik kemenangan.
Advertisement
Gol krusial Vardy
Gol penyeimbang Vardy jelas sangat penting bagi timnya. Saat itu Arsenal jelas terlihat puas dengan skor 1-0 dan mencoba bertahan di 30 menit akhir.
Namun, Brendan Rodgers bisa membuat pergantian pemain yang jitu. Demarai Gray masuk di menit ke-76 dan membuat assist untuk gol Vardy saat pertandingan tampak akan berakhir.
Whoscored memberikan rating 7,5 untuk Vardy, tertinggi di antara pemain lain pada pertandingan ini. Dia membuat total 3 percobaan tembakan, paling tinggi di pertandingan ini.
Singkatnya, pada pertandingan yang berjalan sulit dan seimbang, Vardy berhasil menyelamatkan timnya dari kekalahan.
Sumber: Whoscored
Baca ini juga ya!
- Berkat Bruno Fernandes, Sekarang MU Layak Ditonton Lagi
- Man of the Match Crystal Palace vs Chelsea: Willian
- Akhirnya Bicara, Begini Respons Guardiola Soal Gosip Man City Siap Datangkan Messi
- Pada Waktunya, Christian Pulisic Bakal Jadi Pemain Terpenting untuk Chelsea
- Hasil Pertandingan Crystal Palace vs Chelsea: Skor 2-3
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Italia 7 Juli 2020 18:40
-
Liga Inggris 7 Juli 2020 17:45
5 Alasan Mengapa Leicester City Bisa Bikin Arsenal Menangis Lagi
-
Liga Inggris 7 Juli 2020 16:50
Alexandre Lacazette Bakal Jadi Tumbal Transfer Thomas Partey
LATEST UPDATE
-
Piala Dunia 21 Maret 2025 23:59
-
Asia 21 Maret 2025 23:58
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:55
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:46
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:21
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:04
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...