
Bola.net - - Jawara Premier League, Manchester City mengumumkan bahwa mereka resmi memperpanjang kontrak penjaga gawang Ederson hingga 2025 mendatang.
Lewat laman resmi mereka, City menyebut perpanjangan kontrak ini merupakan sebuah bentuk penghargaan atas prestasi luar biasa Ederson di musim pertamanya bersama The Citizens.
"Saya senang bisa menandatangani kontrak baru. Itu berarti klub senang dengan kerja saya, mereka mempercayai saya, dan saya harap bisa memenuhi ekspektasi mereka di lapangan dan membawa kebahagiaan bagi fans," ujar Ederson.
"Saya ingin memenangi sebuah yang kami bisa! Semua kompetisi, tapi bagi saya Liga Champions tak diragukan lagi adalah kompetisi yang sangat spesial bagi kami, dan mimpi saya untuk memenanginya dalam jersey Manchester City!" lanjutnya.
Amazing news!@edersonmoraes93 has signed a new deal and committed himself to the Club until 2025! 😀 #mancity pic.twitter.com/vraZv8hhBw
— Manchester City (@ManCity) May 13, 2018
Ederson didatangkan dari Benfica pada musim panas tahun lalu dan langsung menjelma menjadi andalan di bawah mistar tim asuhan Pep Guardiola.
Advertisement
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 29 April 2018 23:23
-
Liga Inggris 17 Maret 2018 03:18
-
Liga Eropa Lain 10 Maret 2018 01:21
-
Liga Eropa Lain 10 Maret 2018 00:33
-
Liga Inggris 2 Februari 2018 00:22
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 22:55
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 22:01
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 21:52
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 21:44
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 20:57
-
Otomotif 21 Maret 2025 17:32
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...