Man City Lumat Wolverhampton, Netizen: Cyborg Norwegia Nggak Bisa Disetop, Ada yang Lebih Keras gak Lawannya?

Man City Lumat Wolverhampton, Netizen: Cyborg Norwegia Nggak Bisa Disetop, Ada yang Lebih Keras gak Lawannya?
Skuad Manchester City merayakan gol Erling Haaland ke gawang Wolverhampton di Etihad Stadium, Minggu (22/01/2023) malam WIB. (c) AP Photo/Dave Thompson

Bola.net - Manchester City sukses mematahkan perlawanan Wolverhampton di pekan ke-21 Premier League 2022/2023 di Etihad Stadium, Minggu (22/01/2023) malam WIB.

Man City sempat tertahan oleh permainan Wolverhampton. Namun pada akhirnya sang tamu tak bisa membendung seorang Erling Haaland.

Ia mencetak tiga gol di pertandingan tersebut. Satu di babak pertama dan dua lagi di babak kedua.

Man City pun menang 3-0 atas Wolverhampton. Mereka harusnya bisa menang lebih besar.

Kemenangan ini tentu saja mendapat beragam reaksi dari netizen, termasuk fans Man City. Apa saja kata mereka? Scroll ke bawah Bolaneters.

1 dari 16 halaman

Tidur Ngorok

3 dari 16 halaman

Emot Api + Emot Kang Ngegym

5 dari 16 halaman

Senangnya Menang Dua Kali Beruntun

6 dari 16 halaman

Ada gak nih?

7 dari 16 halaman

Kayak Ada yang Salah Ya?

"Senang dengan kemenangan ini tapi masih ada yang tidak beres dengan skuad ini. Orang yang biasanya melakukan operan sederhana tidak dapat melakukannya lagi."

8 dari 16 halaman

Mahrez dan Misinya

"Mahrez bisa mencetak gol, tapi ia mengoper ke Haaland, ia ingin menjadi pemain paling Afrika di Liga Inggris, yang memberikan assist."

"Drogba 55. Mahrez 54."

9 dari 16 halaman

Bedanya Pas Haaland dan Alvarez Main

"Saat Haaland di lapangan, semua orang mendukungnya. Saat Alvarez aktif, semua orang menjadi egois, terutama Grelish… menemui jalan buntu…"

10 dari 16 halaman

Lengah Dikit, Ya Gol

11 dari 16 halaman

Gimana-gimana?

"Mereka tidak percaya pada kita, tapi Tuhan yang percaya pada kita."

12 dari 16 halaman

Bisa Hepi Lagi Coy

"Sebuah kemenangan dan sebuah clean sheet. Saya mendapatkan kegembiraaan saya lagi."

13 dari 16 halaman

Kobarkan Api Perjuangan!

"GET In! Ayo buat persaingan tetap hidup."

14 dari 16 halaman

Kasih Kontrak Seumur Hidup

"Beri Haaland dan Pepe kontrak seumur hidup."

15 dari 16 halaman

Cyborg Norwegia Nggak Bisa Disetop

"Cyborg Norwegia tak bisa disetop. Ia akan mencetak gol kapa pun yang ia mau... Itulah Haaland kami, calon pemenang goldeon boot!"