Main Kandang, Willian Pede Chelsea Coret PSG

Main Kandang, Willian Pede Chelsea Coret PSG
Willian (c) AFP
- percaya diri bisa membalikkan keadaan dan menyingkirkan di leg kedua babak 16 besar Liga Champions pekan ini.


Kedua tim akan bermain di Stamford Bridge, usai bulan lalu juara Prancis meraih kemenangan 2-1 di depan pendukung mereka sendiri atas tim London Barat di Parc des Princes.


Namun demikian, gelandang Brasil yakin The Blues akan bisa meraih kemenangan dan lolos ke babak berikutnya pekan ini.


"Kami tahu mereka ingin menguasai bola dan terus melakukan hal tersebut, namun kami harus membuat mereka ada dalam tekanan dan terus mencoba menekan mereka," tutur Willian pada Express.


"Kami lebih percaya diri karena kami akan bermain di kandang. Ini akan sulit, namun kami yakin bisa lolos." [initial]



 (exp/rer)