
Bola.net - - Salah satu tim terbesar di Premier League, kabarnya langsung memberikan penawaran besar begitu menerima kabar bahwa Real Madrid telah menurunkan harga sang penjaga gawang, Keylor Navas di bursa transfer nanti.
Dalam beberapa bulan terakhir, beredar rumor bahwa salah satu target transfer utama Jurgen Klopp untuk Liverpool musim depan adalah penjaga gawang. Sebab, mantan pelatih Borussia Dortmund itu masih meragukan kemampuan Loris Karius dan Simon Mignolet,
Dilansir dari express, Klopp sebelumnya tertarik untuk merekrut kiper AS Roma, Alisson Becker namun karena harga yang terlalu mahal (80 juta paun) Klopp pun mengalihkan perhatiannya ke pilihan lain.
Pilihannya pun jatuh ke Keylor Navas, yang rumornya akan didepak Real Madrid karena perombakan skuat besar-besaran musim depan. Kabarnya Madrid membanderol Navas senilai 20 juta Euro.
Mengingat performa Navas yang dapat dikatakan cukup baik di tim sekelas Real Madrid musim ini, besar peluang transfer tersebut akan terwujud.
Kedua klub pun akan saling diuntungkan karena Madrid dipercaya akan memanfaatkan uang tersebut untuk merekrut kiper yang lebih baik musim depan.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 19 Maret 2018 22:36
-
Liga Inggris 19 Maret 2018 21:27
-
Liga Inggris 19 Maret 2018 20:50
Gallas: Banyak Kiper dan Winger Bagus Untuk Ganti Courtois dan Hazard
-
Liga Spanyol 19 Maret 2018 20:35
-
Liga Spanyol 19 Maret 2018 20:02
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 17:01
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 16:44
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 16:12
-
Otomotif 20 Maret 2025 16:03
-
Liga Eropa Lain 20 Maret 2025 16:00
-
Amerika Latin 20 Maret 2025 15:59
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...