
Bola.net - Manajer Manchester United, Louis Van Gaal mengakui kalau kepergian trio sosok senior di lini pertahanan tim, Patrice Evra, Rio Ferdinand, dan Nemanja Vidic merupakan kehilangan yang amat besar buat klub.
Tiga pemain senior tersebut meninggalkan Setan Merah di akhir musim lalu. Tanpa mereka, United harus berjuang keras dengan bek-bek semacam Chris Smalling dan Phil Jones yang dianggap masih belum memiliki jiwa kepemimpinan sebesar pendahulunya.
Van Gaal bahkan menyebut kehilangan Evra, Ferdinand, dan Vidic sama seperti kehilangan pengalaman dan organisasi di lini pertahanan.
(sqw/jrc)
Tiga pemain senior tersebut meninggalkan Setan Merah di akhir musim lalu. Tanpa mereka, United harus berjuang keras dengan bek-bek semacam Chris Smalling dan Phil Jones yang dianggap masih belum memiliki jiwa kepemimpinan sebesar pendahulunya.
Van Gaal bahkan menyebut kehilangan Evra, Ferdinand, dan Vidic sama seperti kehilangan pengalaman dan organisasi di lini pertahanan.
Van Gaal: "When you lose Evra/Ferdinand/Vidic, that's experience + defensive organisation."
— MUFC Peoples Person (@PeoplesPerson_) May 15, 2015
Diantara tiga pemain tersebut, Patrice Evra bisa dibilang yang paling sukses. Pasalnya bek asal Prancis tersebut akan berlaga di partai final Liga Champions bersama Juventus awal bulan depan. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 16 Mei 2015 23:11
-
Liga Inggris 16 Mei 2015 23:03
-
Liga Inggris 16 Mei 2015 22:10
-
Liga Inggris 16 Mei 2015 21:50
-
Liga Inggris 16 Mei 2015 20:30
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 23:00
-
Asia 20 Maret 2025 22:49
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 22:49
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 22:41
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 22:11
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 21:54
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...