
Bola.net - - Striker Manchester United Romelu Lukaku mengaku tidak punya masalah sama sekali dalam berkomunikasi dengan Alexis Sanchez.
Sanchez memutuskan bergabung dengan Setan Merah setelah sebelumnya bermain untuk Arsenal. Pemain asal Chile itu datang ke Old Trafford dengan ditukar Henrikh Mkhitaryan.
Sanchez sudah membuat debutnya di Premier League untuk tim barunya saat United kalah 0-2 dari Tottenham. Saat itu Sanchez bermain 90 menit penuh di White Hart Lane.
Romelu Lukaku
"Saya berbicara bahasa Spanyol, jadi mudah bagi saya untuk berkomunikasi dengannya, dia juga bisa berbahasa Inggris dengan baik," kata Lukaku kepada Sky Sports.
"Kami selalu berusaha membuat pemain merasa nyaman, dan dia merasa sangat nyaman disini sekarang. Saya pikir kita akan melihat yang terbaik dari dirinya."
Di United, Alexis dikontrak hingga akhir musim 2021/22. Dikabarkan sejumlah media, dia mendapatkan gaji 500.000 pounds atau Rp 9,3 miliar per pekan.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 2 Februari 2018 23:03
-
Liga Inggris 2 Februari 2018 21:51
-
Liga Inggris 2 Februari 2018 21:24
-
Liga Inggris 2 Februari 2018 20:57
-
Liga Inggris 2 Februari 2018 14:40
LATEST UPDATE
-
Piala Dunia 21 Maret 2025 23:59
-
Asia 21 Maret 2025 23:58
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:55
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:46
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:21
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:04
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...