
Bola.net - - David Luiz mengatakan pada Four Four Two bahwa ia selalu memiliki obsesi untuk memenangkan Premier League, usai hingga kini masih memimpin klasemen dengan keunggulan empat poin.
Semua orang dibuat kaget dan heran ketika Chelsea membeli kembali sang bek dari PSG dengan harga 30 juta pounds di Agustus. Namun lambat laun Luis justru menjadi figur penting dalam formasi 3-4-3 andalan Antonio Conte di klub
Luiz sendiri meninggalkan Stamford Bridge ke PSG tepat sebelum musim 14/15 dimulai dan kini ia mengakui amat berambisi untuk memenangkan gelar liga domestik pertamanya, setelah sebelumnya pernah juara Piala FA, Liga Europa, dan Liga Champions bersama The Blues.
David Luiz
"Menjuarai Premier League selalu jadi obsesi saya," tutur Luiz.
"Ini adalah salah satu kompetisi tersulit di dunia. Kami terus bekerja keras untuk mewujudkan impian ini."
"Saya sudah memenangkan beberapa trofi bersama Chelsea, memainkan peran dalam periode indah dalam sejarah klub dan memiliki banyak teman baru. Saya berpikir kala itu adalah waktunya untuk pergi, namun ada banyak hal berubah dengan cepat di sepakbola."
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 3 Mei 2017 19:23
-
Liga Inggris 3 Mei 2017 18:26
-
Liga Inggris 3 Mei 2017 17:30
-
Liga Inggris 3 Mei 2017 15:45
LATEST UPDATE
-
Piala Dunia 23 Maret 2025 03:15
-
Liga Italia 23 Maret 2025 03:03
-
Liga Italia 23 Maret 2025 03:02
-
Liga Inggris 23 Maret 2025 02:45
-
Liga Italia 23 Maret 2025 02:32
-
Liga Spanyol 23 Maret 2025 02:15
MOST VIEWED
- Kisah Sedih Phil Jones: Pesan Perpisahan di Grup WhatsApp MU Dicuekin
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Sudah Saatnya! Bruno Fernandes Diminta Tinggalkan MU di Musim Panas
- Martin Odegaard Ingin Arsenal Rekrut Mantan Rekannya di Real Madrid, Siapa?
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...