
Bola.net - Pemain bertahan Chelsea, Filipe Luis memuji permainan yang ditunjukkan The Blues saat mengalahkan Swansea City. Menurutnya, The Blues bermain hampir sempurna di Liberty Stadium.
Pada laga tersebut, The Blues memang tampil dominan sejak awal. Diawali gol cepat Oscar, berturut-turut anak asuh Jose Mourinho tersebut mencetak empat gol tambahan melalui Diego Costa (2 gol), Oscar dan Andre Schurrle.
Usai pertandingan, Filipe Luis pun tak kuasa memberikan pujiannya. Menurutnya, kemenangan ini hampir sempurna karena diraih di kandang tim yang susah ditaklukkan.
"Selalu baik bisa bermain dan menjadi bagian dari tim. Tapi saya lebih bahagia karena kami mendapatkan tiga poin di stadion yang sangat sulit ditaklukkan. Tak banyak tim yang bisa membawa pulang poin di sini. Ini menakjubkan," ujar Luis.
"Ini adalah pertandingan yang hampir sempurna. Kami tak membuat kesalahan, seluruh penggawa sangat fokus, dan pemain menyerang kami onfire, yang membuat tugas bek menjadi mudah. Ini kinerja sempurna dan ini yang anda butuhkan untuk terus anda pertahankan bila ingin juara," tandasnya.[initial]
(tsr/dzi)
Pada laga tersebut, The Blues memang tampil dominan sejak awal. Diawali gol cepat Oscar, berturut-turut anak asuh Jose Mourinho tersebut mencetak empat gol tambahan melalui Diego Costa (2 gol), Oscar dan Andre Schurrle.
Usai pertandingan, Filipe Luis pun tak kuasa memberikan pujiannya. Menurutnya, kemenangan ini hampir sempurna karena diraih di kandang tim yang susah ditaklukkan.
"Selalu baik bisa bermain dan menjadi bagian dari tim. Tapi saya lebih bahagia karena kami mendapatkan tiga poin di stadion yang sangat sulit ditaklukkan. Tak banyak tim yang bisa membawa pulang poin di sini. Ini menakjubkan," ujar Luis.
"Ini adalah pertandingan yang hampir sempurna. Kami tak membuat kesalahan, seluruh penggawa sangat fokus, dan pemain menyerang kami onfire, yang membuat tugas bek menjadi mudah. Ini kinerja sempurna dan ini yang anda butuhkan untuk terus anda pertahankan bila ingin juara," tandasnya.[initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 18 Januari 2015 21:50
-
Liga Inggris 18 Januari 2015 18:34
-
Liga Inggris 18 Januari 2015 11:25
-
Liga Inggris 18 Januari 2015 11:06
-
Liga Inggris 18 Januari 2015 10:40
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 07:40
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 07:38
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 07:35
-
Piala Dunia 21 Maret 2025 07:32
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 07:27
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 07:18
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...