
Bola.net - Defender Liverpool Dejan Lovren memberikan pujian atas penampilan kiper Petr Cech saat Arsenal bermain imbang 0-0 melawan The Reds di Emirates Stadium.
Cech tampil cemerlang dengan mementahkan beberapa peluang Liverpool termasuk di antaranya sepakan Christian Benteke di mulut gawang. Meskipun begitu, Lovren tak terlalu kecewa lantaran timnya berhasil mencuri satu poin di markas Arsenal.
"Hal pertama bagi kami adalah tidak kebobolan dan kemudian setelah itu menyelesaikan [peluang]. Cech sangat mengagumkan dan membuat penyelamatan brilian dari Benteke dari jarak dekat," ujar Lovren di situs resmi klub.
"Tapi pada akhirnya, itu adalah poin yang bagus karena kami tahu betapa sulitnya setiap kali bermain di sini."
Tambahan satu poin ini menempatkan Liverpool di peringkat ketiga klasemen sementara Premier League dengan tujuh poin. Sementara itu Arsenal berada di tempat ke sembilan dengan empat poin.[initial]
(lfc/ada)
Cech tampil cemerlang dengan mementahkan beberapa peluang Liverpool termasuk di antaranya sepakan Christian Benteke di mulut gawang. Meskipun begitu, Lovren tak terlalu kecewa lantaran timnya berhasil mencuri satu poin di markas Arsenal.
"Hal pertama bagi kami adalah tidak kebobolan dan kemudian setelah itu menyelesaikan [peluang]. Cech sangat mengagumkan dan membuat penyelamatan brilian dari Benteke dari jarak dekat," ujar Lovren di situs resmi klub.
"Tapi pada akhirnya, itu adalah poin yang bagus karena kami tahu betapa sulitnya setiap kali bermain di sini."
Tambahan satu poin ini menempatkan Liverpool di peringkat ketiga klasemen sementara Premier League dengan tujuh poin. Sementara itu Arsenal berada di tempat ke sembilan dengan empat poin.[initial]
baca juga:
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Italia 25 Agustus 2015 23:36
-
Liga Inggris 25 Agustus 2015 23:21
-
Liga Inggris 25 Agustus 2015 22:46
-
Liga Inggris 25 Agustus 2015 22:18
-
Liga Inggris 25 Agustus 2015 21:27
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 04:00
-
Olahraga Lain-Lain 21 Maret 2025 03:55
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 03:36
-
Amerika Latin 21 Maret 2025 03:00
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 02:10
-
Liga Spanyol 21 Maret 2025 01:47
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...