Liverpool Tak Tertarik Datangkan Townsend

Liverpool Tak Tertarik Datangkan Townsend
Andros Townsend (c) Mirror
- Media Inggris nampaknya tak sehati menyangkut kabar keterkaitan dengan sayap , Andros Townsend yang belakangan mengemuka.


Sebelumnya, The Mirror mengabarkan bahwa The Reds diam-diam menginginkan servis Townsend dan berniat mendatangkannya ke Anfield pada musim panas ini.


Namun tak sampai sehari berselang, media yang berbasis di Merseyside, Liverpool Echo membantahnya. Echo menyebut Liverpool sama sekali tak punya ketertarikan terhadap Townsend.


Jika kabar yang diturunkan Echo ini benar adanya, maka klub yang masih menaruh minat terhadap Townsend adalah Manchester City, Crystal Palace, Southampton dan West Ham. [initial]


 (liec/pra)