Liverpool Sukses Tembus 4 Besar, Fans Chelsea Ngeri-Ngeri Sedap

Liverpool Sukses Tembus 4 Besar, Fans Chelsea Ngeri-Ngeri Sedap
Skuad Liverpool merayakan golnya ke gawang Burnley di pekan ke-37 Premier League 2020-21 di Turf Moor, Kamis (20/05/2021) dini hari WIB. (c) Pool Getty via AP Photo

Bola.net - Liverpool sukses menumbangkan Burnley tiga gol tanpa balas dalam partai Premier League 2020/21 pekan ke-37 yang dihelat di Turf Moor, Kamis (20/5/2021) dini hari WIB.

Tiga gol kemenangan Liverpool di markas Burnley masing-masing diciptakan oleh Roberto Firmino di akhir babak pertama, Nathaniel Phillips di awal babak kedua, serta Alex Oxlade-Chamberlain di akhir paruh kedua.

Berkat hasil ini, Liverpool pun berhak naik ke peringkat empat menggeser Leicester City. Kedua tim kini memiliki poin sama 66, tetapi The Reds unggul selisih gol.

Persaingan memperebutkan dua jatah tersisa ke Liga Champions musim depan yang melibatkan Liverpool, Leicester, dan Chelsea pun dipastikan tetap panas hingga laga terakhir.

Netizen di media sosial pun memberikan beragam reaksi terhadap kemenangan Liverpool di markas Burnley ini. Berikut beberapa di antaranya.

1 dari 10 halaman

Fans Chelsea ketar-ketir

2 dari 10 halaman

Skenario yang sangat membagongkan

3 dari 10 halaman

Membayangkan saja rasanya sulit

4 dari 10 halaman

Berarti kalo UCL kalah?

5 dari 10 halaman

Penyesalan selalu datang di belakang

6 dari 10 halaman

Skenario yang tak diinginkan fans Chelsea

7 dari 10 halaman

Fans Liverpool juga masih ketar-ketir

8 dari 10 halaman

Fans MU ikut kesal

9 dari 10 halaman

Ngenes banget pasti

10 dari 10 halaman

Lolos UCL rasa juara

Sumber: Twitter