
Bola.net - Raksasa Premier League, Liverpool semakin serius mempersiapkan diri untuk mengarungi musim anyar dengan mendatangkan pemain-pemain baru di bursa transfer musim panas ini.
Terbaru, The Reds kini diisukan semakin dekat mendapatkan bintang muda asal PSV Eindhoven, Zakaria Bakkali. Bahkan, media Belgia yang merupakan negara asal sang pemain, Sport Magazine melansir kabar yang menyebut bomber 18 tahun itu sedang menuju Liverpool.
Menurut Sport Magazine, Bakkali diklaim tidak bahagia di PSV lantaran tidak pernah dimainkan di beberapa bulan terakhir musim lalu, dan tak berminat untuk memperpanjang kontraknya yang akan berakhir tahun depan.
Situasi ini pun dimanfaatkan Liverpool untuk mendekatinya. Demi menggaet Bakkali, Liverpool bakal merogoh koceknya senilai 8 juta poundsterling.
Jika jadi merapat ke Anfield, maka Bakkali akan menjadi pembelian kelima Liverpool di musim ini. Sebelumnya Rickie Lambert, Adam Lallana, Emre Can, serta Lazar Markovic sudah menjejakkan kakinya di Merseyside merah. [initial]
(sm/pra)
Terbaru, The Reds kini diisukan semakin dekat mendapatkan bintang muda asal PSV Eindhoven, Zakaria Bakkali. Bahkan, media Belgia yang merupakan negara asal sang pemain, Sport Magazine melansir kabar yang menyebut bomber 18 tahun itu sedang menuju Liverpool.
Menurut Sport Magazine, Bakkali diklaim tidak bahagia di PSV lantaran tidak pernah dimainkan di beberapa bulan terakhir musim lalu, dan tak berminat untuk memperpanjang kontraknya yang akan berakhir tahun depan.
Situasi ini pun dimanfaatkan Liverpool untuk mendekatinya. Demi menggaet Bakkali, Liverpool bakal merogoh koceknya senilai 8 juta poundsterling.
Jika jadi merapat ke Anfield, maka Bakkali akan menjadi pembelian kelima Liverpool di musim ini. Sebelumnya Rickie Lambert, Adam Lallana, Emre Can, serta Lazar Markovic sudah menjejakkan kakinya di Merseyside merah. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 16 Juli 2014 22:39
Barnes: Liverpool Tak Perlu Pemain Bintang Untuk Gantikan Suarez
-
Liga Inggris 16 Juli 2014 20:46
-
Liga Inggris 16 Juli 2014 17:49
-
Liga Inggris 16 Juli 2014 14:44
-
Liga Inggris 16 Juli 2014 14:36
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 13:14
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 12:45
-
Liga Inggris 22 Maret 2025 12:17
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 12:01
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 11:55
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 11:46
MOST VIEWED
- Kisah Sedih Phil Jones: Pesan Perpisahan di Grup WhatsApp MU Dicuekin
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Sudah Saatnya! Bruno Fernandes Diminta Tinggalkan MU di Musim Panas
- Martin Odegaard Ingin Arsenal Rekrut Mantan Rekannya di Real Madrid, Siapa?
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...