
Bola.net - - Klub asal Merseyside dikabarkan akan segera menuntaskan transfer bek kiri milik Hull City Andrew Robertson.
Liverpool dalam beberapa musim ini memang selalu bermasalah dengan sektor bek kirinya. Mereka tak punya bek kiri yang solid macam John Arne Riise dahulu.
Saat ini mereka hanya punya satu bek kiri murni saja yakni Alberto Moreno. Namun bek asal Spanyol itu payah dalam bertahan. Jurgen Klopp lebih memilih mencadangkannya sampai saat ini.
Krisis itu pun coba diatasi dengan membeli bek kiri baru. Sejumlah nama pun dikait-kaitkan dengan The Reds. Salah satunya adalah bek kiri asal Hull, Andrew Robertson.
Namanya memang tak terlalu sering dikait-kaitkan dengan The Reds. Namun menurut laporan dari Sportsmole, bek berusia 23 tahun itu kini nyaris hijrah ke Anfield. Kabarnya Liverpool akan membelinya dari Hull dengan uang tunai sekitar delapan juta Pounds.
Robertson gabung Hull dari Dundee United pada musim panas 2014 lalu. Musim ini ia tampil 29 kali di pentas Premier League dan mencetak satu gol plus dua assist.
Gosip Transfer Lainnya:
- Griezmann Ngacir Saat Ditanya Rumor Transfernya
- Inilah Kontrak Yang Ditawarkan United pada Mertens
- Karena Allegri, De Sciglio Membelot ke Juve
- Beri Pujian, Pep Isyaratkan Tertarik Boyong Alexis ke Man City
- Madrid Sodorkan Kontrak Baru Untuk Ramos?
- Tianjin Quanjin Jadikan Costa Pemain Bergaji Termahal Di Dunia?
- Valverde Bantah Akan Tinggalkan Bilbao
- Monaco Bantah Madrid Tawar Mbappe
- Liverpool Lepas Sakho Musim Panas Nanti?
- De Gea Ke Madrid, Mourinho Minta Morata dan Varane
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 22 April 2017 09:12
Klopp: Liga Champions Buat Liverpool Lebih Menarik di Musim Transfer
-
Liga Inggris 22 April 2017 08:00
-
Liga Inggris 22 April 2017 02:17
-
Liga Inggris 22 April 2017 01:40
-
Liga Inggris 21 April 2017 09:16
LATEST UPDATE
-
Piala Dunia 22 Maret 2025 08:41
-
Bola Indonesia 22 Maret 2025 07:53
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 07:44
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 07:42
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 07:29
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 07:15
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...