
Bola.net - Liverpool tak berhenti mendatangkan pemain anyar. Setelah sukses merekrut lima pemain, kini satu pemain lagi bernama Ludwig Augustinsson dikabarkan akan segera mendarat ke Anfield.
The Reds sangat agresif di lantai bursa bahkan sebelum transfer window resmi dibuka per 1 Juli mendatang. Lima pemain sudah berhasil mereka genggam, mulai dari striker, gelandang, bek hingga kiper.
Menurut laporan dari Goal, The Reds masih mengincar satu pemain lagi di posisi bek kiri. Pemain itu adalah Ludwig Augustinsson, bek kiri milik FC Copenhagen. Liverpool sudah berupaya untuk mendekati bek 21 tahun tersebut sejak dua pekan terakhir dan klub Swedia itu kabarnya segera melepas defendernya itu ke Anfield musim panas ini.
Augustinsson baru gabung dengan Copenhagen dari IFK Goteborg pada Januari 2015 lalu. Namun, performanya langsung memikat The Reds, terutama ketika berlaga di ajang Piala Eropa U-21 di Ceko.
Liverpool sejatinya masih memiliki dua amunisi di sektor bek kiri, Jose Enrique dan Alberto Moreno. Namun Enrique terlalu sering cedera sementara Moreno nampaknya masih belum siap mental untuk dimainkan menjadi starter. [initial]
(gl/dim)
The Reds sangat agresif di lantai bursa bahkan sebelum transfer window resmi dibuka per 1 Juli mendatang. Lima pemain sudah berhasil mereka genggam, mulai dari striker, gelandang, bek hingga kiper.
Menurut laporan dari Goal, The Reds masih mengincar satu pemain lagi di posisi bek kiri. Pemain itu adalah Ludwig Augustinsson, bek kiri milik FC Copenhagen. Liverpool sudah berupaya untuk mendekati bek 21 tahun tersebut sejak dua pekan terakhir dan klub Swedia itu kabarnya segera melepas defendernya itu ke Anfield musim panas ini.
Augustinsson baru gabung dengan Copenhagen dari IFK Goteborg pada Januari 2015 lalu. Namun, performanya langsung memikat The Reds, terutama ketika berlaga di ajang Piala Eropa U-21 di Ceko.
Liverpool sejatinya masih memiliki dua amunisi di sektor bek kiri, Jose Enrique dan Alberto Moreno. Namun Enrique terlalu sering cedera sementara Moreno nampaknya masih belum siap mental untuk dimainkan menjadi starter. [initial]
Gosip Transfer Lainnya:
- Schweinsteiger Isyaratkan Tolak Tawaran Manchester United
- 'Seamus Coleman Akan Hebat Untuk Manchester United'
- Gantikan Miranda, Atletico Siap Caplok Bintang Muda City
- Spurs Masuk Perburuan Llorente
- Godin Masuk Radar City dan Milan
- Petr Cech Resmi Gabung Arsenal Hari Ini
- Madrid Ternyata Belum Tawar Biglia
- Van Gaal Blok Kepergian De Gea ke Madrid
- City Berpeluang Besar Gaet Fabinho
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 28 Juni 2015 23:49
-
Liga Inggris 28 Juni 2015 23:17
-
Liga Inggris 28 Juni 2015 22:45
-
Liga Inggris 28 Juni 2015 19:57
-
Piala Eropa 28 Juni 2015 15:40
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 11:19
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 11:15
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 11:13
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 11:08
-
Otomotif 21 Maret 2025 11:00
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 11:00
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...