
Bola.net - - Penyerang muda , Divock Origi, menyebut tim yang bagus namun The Reds memiliki amunisi yang dibutuhkan untuk bisa mengalahkan mereka.
Liverpool akan menjamu Southampton di Anfield hari Kamis dini hari WIB. Laga itu merupakan laga leg kedua leg kedua semifinal EFL Cup.
Laga itu sangat penting dan wajib dimenangkan oleh pasukan Jurgen Klopp. Pasalnya di leg pertama lalu di St Mary's Stadium mereka kalah 1-0. Oleh karena itulah, Liverpool wajib untuk meraih kemenangan di Anfield nanti.
Jelang laga tersebut, Origi menyebut bahwa Soton merupakan tim yang berkualitas. Akan tetapi, Liverpool sejatinya memiliki sumber daya yang cukup untuk bisa merontokkan perjuangan Virgil Van Dijk cs.
"Saya pikir mereka tim yang sangat bagus. Mereka memiliki banyak kualitas dan mereka bermain sepak bola sangat intensif, sepak bola menyerang, sehingga akan tegantung pada kami sendiri untuk mencari solusinya," ujar pemain 21 tahun tersebut.
"Kita harus melihat apa yang dipikirkan oleh para staf karena setiap pertandingan berbeda. Tapi saya berpikir bahwa kita memiliki alat yang tepat untuk memenangkan laga ini," klaim Origi pada situs resmi The Reds.
"(Kami perlu) memainkan sepak bola gaya kami sendiri, terorganisir dengan baik dan tentu saja mengikuti petunjuk dari para staf dan bos - dan saya pikir mereka adalah kunci utama. Dengan adanya dukungan dari para fans di belakang kami, itu akan menjadi malam yang baik," serunya.
Baca Juga:
- Coutinho: Klopp Manajer Hebat dan Seorang Pemenang
- Tandang ke Liverpool, Soton Dalam Kepercayaan Diri Tinggi
- Klopp Sanjung Keputusan Coutinho Ikat Kontrak Baru
- Klopp: Bukan Hanya Liverpool, Semua Klub Kesulitan di Januari
- Batal ke Barca, Coutinho Resmi Bertahan di Liverpool
- Liverpool Mulai Menyerah Kejar Chelsea?
- Pertahanan Bobrok Bukan Karena Bek Liverpool Buruk
- Jurgen Klopp Menolak Menyerah di EFL Cup
- Klopp: Kembalinya Matip Tak Akan Sembuhkan 'Penyakit' Liverpool
- Courtois: Hazard Cuma Manusia Biasa
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 24 Januari 2017 23:31
-
Liga Inggris 24 Januari 2017 21:12
-
Liga Inggris 24 Januari 2017 17:54
Klopp Disarankan Tempatkan Lallana di Posisi Yang Lebih Sentral
-
Liga Inggris 24 Januari 2017 17:25
-
Liga Inggris 24 Januari 2017 15:40
LATEST UPDATE
-
Amerika Latin 22 Maret 2025 03:30
-
Piala Dunia 21 Maret 2025 23:59
-
Asia 21 Maret 2025 23:58
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:55
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:46
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:21
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...