
Saat ini, Liverpool bisa dikatakan kekurangan pemain di sektor gelandang bertahan. Memang sudah ada Emre Can dan Lucas Leiva di klub Merseyside tersebut, namun keduanya dianggap masih belum terlalu tangguh untuk melapisi lini belakang klub tersebut.
Menurut laporan yang dilansir oleh Fichajes, Liverpool ingin mencari tambahan seorang gelandang bertahan yang tangguh, utamanya yang piawai dalam melakukan tekel. The Reds pun disebut diklaim mengamati gelandang asal Argentina yang kini bermain di Lazio, Biglia.
Gelandang berusia 29 tahun itu sendiri kabarnya tak kerasan berada di Lazio dan ingin segera keluar dari klub tersebut.
Hadirnya Liverpool dalam perburuan Biglia ini menambah panjang daftar klub yang menginginkannya. Sebelumnya Real Madrid, Valencia dan Manchester United disebut berminat untuk memakai servisnya. [initial]
Gosip Transfer Lainnya:
- MU Beli Saido Berahino Bulan Januari?
- Arsenal Inginkan Antoine Griezmann?
- Chelsea Kejar Paco Alcacer
- Agen Yarmolenko Buka Kans ke Premier League
- Ronaldo Sempat Akan Dijual Murah ke Birmingham
- Biasa Saja, Ajax Akan Kembalikan Sanogo ke Arsenal
- Ayah Neymar Benarkan Tawaran Manchester United
- Diincar Madrid, Ceballos Justru Perpanjang Kontrak
- Barca dan Chelsea Bertarung Rebutkan Marquinhos
- Barca Tengah Pantau Karim Bellarabi
- Ingin Tinggalkan Madrid, Jese Diincar Villa
- Rela Menyamar, Mourinho Amati Isco
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Italia 28 September 2015 10:14
-
Liga Italia 7 September 2015 12:17
-
Liga Champions 25 Agustus 2015 03:19
-
Liga Champions 18 Agustus 2015 12:04
-
Liga Spanyol 16 Agustus 2015 20:43
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 14:15
-
Liga Spanyol 21 Maret 2025 14:15
-
Liga Italia 21 Maret 2025 14:13
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 13:45
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 13:45
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 13:41
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...