
Menurut laporan yang diturunkan oleh Metro, Jurgen Klopp cukup tertarik dengan talenta yang dimiliki oleh pemain muda asal Norwegia dan ingin mendatangkannya dengan status pinjaman di bursa Januari.
Odegaard sendiri bukan sosok yang asing dengan Liverpool. Pada 2014 silam, dalam sebuah wawancara ia sempat menyebut The Reds sebagai salah satu klub impiannya.
Kemungkinan Liverpool mendapatkan Odegaard terbilang cukup besar, mengingat sang pemain punya hubungan yang tidak terlalu bagus dengan manajer Zinedine Zidane. Pria yang kini ditunjuk sebagai manajer utama Real Madrid itu kerap mencadangkan Odegaard ketika ia masih menangani tim Castilla.
Madrid dan Liverpool juga punya hubungan yang lumayan baik, usai klub Spanyol sempat meminjamkan Nuri Sahin pada 2012 silam. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 12 Januari 2016 19:51
-
Liga Spanyol 12 Januari 2016 18:55
-
Liga Inggris 12 Januari 2016 15:04
-
Liga Spanyol 12 Januari 2016 14:29
-
Liga Spanyol 12 Januari 2016 14:24
LATEST UPDATE
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 01:42
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 01:35
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 01:25
-
Liga Spanyol 21 Maret 2025 01:18
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 01:15
-
Liga Italia 21 Maret 2025 01:01
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...