
Bola.net - Manajer Liverpool, Brendan Rodgers, dikabarkan tengah mempertimbangkan opsi untuk memboyong gelandang AS Monaco, Geoffrey Kondogbia, musim depan.
Gelandang 22 tahun tersebut merupakan salah satu pemain kunci yang membawa Monaco meraih sukses di Liga Champions. Kondogbia mampu membawa timnya itu melaju ke babak perempat final setelah sebelumnya menyingkirkan Arsenal di babak 16 besar.
Menurut laporan The Express, performa apik pemain asal Prancis itu pun kabarnya menarik minat Rodgers. Dalam pandangannya, Kondogbia bahkan masuk dalam daftar pemain yang bisa menggantikan Steven Gerrard.
Kondogbia saat ini mengoleksi tiga caps bersama timnas Prancis. Ia memulai karirnya bersama Lens sebelum akhirnya gabung dengan Sevilla pada tahun 2012. Hanya setahun di Spanyol, ia kemudian hijrah ke Ligue 1 untuk memperkuat Monaco. [initial]
(exp/dim)
Gelandang 22 tahun tersebut merupakan salah satu pemain kunci yang membawa Monaco meraih sukses di Liga Champions. Kondogbia mampu membawa timnya itu melaju ke babak perempat final setelah sebelumnya menyingkirkan Arsenal di babak 16 besar.
Menurut laporan The Express, performa apik pemain asal Prancis itu pun kabarnya menarik minat Rodgers. Dalam pandangannya, Kondogbia bahkan masuk dalam daftar pemain yang bisa menggantikan Steven Gerrard.
Kondogbia saat ini mengoleksi tiga caps bersama timnas Prancis. Ia memulai karirnya bersama Lens sebelum akhirnya gabung dengan Sevilla pada tahun 2012. Hanya setahun di Spanyol, ia kemudian hijrah ke Ligue 1 untuk memperkuat Monaco. [initial]
Gosip Transfer Lainnya:
- Zanetti: Inter Akan Berusaha Sekuat Tenaga Datangkan Toure
- Zidane Akui Madrid Awasi Sterling
- Icardi Tolak Tawaran Kontrak Baru di Inter
- Liverpool Siap Jegal Chelsea Dalam Perburuan Costa
- Presiden Atletico Madrid Bantah Rumor Falcao
- Legenda Arsenal Minta Wenger Rekrut Varane
- Edinson Cavani Mendekat ke Arsenal?
- Arsenal Tawar 'New Messi' 4,5 Juta Euro
- Ibrahimovic Bakal Coba Peruntungan di Amerika?
- Man United Kian Serius Datangkan Bintang Real Madrid
- Balotelli Kian Dekati Pintu Keluar Anfield
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 6 April 2015 23:44
-
Liga Inggris 6 April 2015 22:05
-
Liga Inggris 6 April 2015 21:24
-
Liga Inggris 6 April 2015 17:47
Keok di EPL, Mignolet Minta Liverpool Habis-Habisan di FA Cup
-
Liga Inggris 6 April 2015 17:32
LATEST UPDATE
-
Otomotif 21 Maret 2025 17:32
-
Bola Indonesia 21 Maret 2025 16:47
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 16:39
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 16:30
-
Otomotif 21 Maret 2025 16:27
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 16:23
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...