Liverpool Comeback, dan Yes! Kembali ke Pucuk!

Liverpool Comeback, dan Yes! Kembali ke Pucuk!
Starting XI Liverpool saat lawan Brighton di pekan 30 Liga Inggris 2023/24 di Anfield, Minggu (31/03/2024). (c) AP Photo/Rui Vieira

Bola.net - Raksasa Premier League Liverpool sukses melakukan comeback ketika bersua Brighton dan hasil ini disambut dengan sukacita oleh para pendukungnya.

Liverpool menjamu Brighton di pekan ke-30 Premier League 2023/2024 di Anfield, Minggu (31/03/2024). The Reds kebobolan lebih dahulu melalui gol kilat Danny Welbeck.

Namun Liverpool bisa menyamakan skor berkat gol Luis Diaz. Mohamed Salah akhirnya membuat The Reds bisa melakukan comeback dan menang 2-1.

Hasil itu tentu saja sangat disambut dengan gembira oleh fans Liverpool. Mereka girang karena The Reds bisa kembali ke pucuk klasemen Liga Inggris.

Ada juga yang memberikan pujian pada Alexis Mac Allister maupun Conor Bradley. Simak ketikan mereka di bawah ini Bolaneters.

2 dari 14 halaman

Enjoy Easter Egg

"Sekarang aku bisa menikmati telur paskahku!"

4 dari 14 halaman

MU Next!

"Tepat setelah kebobolan gol pertama, mereka terus menekan dan menekan hingga mendapat gol penyeimbang dan akhirnya gol kemenangan. Mo Salah melewatkan begitu banyak peluang tetapi syukurlah dia memberi mereka gol kemenangan. Old Trafford berikutnya dan Liverpool akan mencapai 70 poin."

5 dari 14 halaman

MotM Lainnya

6 dari 14 halaman

Sepi di Pucuk

7 dari 14 halaman

Selamat!

"25/26 poin dari posisi kalah adalah hal yang besar. Selamat kepada kami! Namun kami merindukan Jota. Kami masih perlu memperbaiki penyelesaian akhir kami. Bagus sekali untuk kami. Selamat Hari Paskah!"

8 dari 14 halaman

Laga yang Sulit

"Sungguh pertandingan yang sulit, tapi saya senang kami akhirnya kembali ke puncak."

"Saya harap City dan Arsenal bermain imbang. Apa pun situasinya, kita akan mencapai akhir."

9 dari 14 halaman

Kembali ke Pucuk!

10 dari 14 halaman

Prospek yang Hebat

"Conor Bradley adalah prospek yang hebat."

11 dari 14 halaman

9 Laga Lagi!

"9 laga lagi! Kita bisa melakukan ini!"

12 dari 14 halaman

Yes, Pucuk Klasemen!

13 dari 14 halaman

Bejo Katanya

"Menang beruntung!"