
Bola.net - Manchester City akan melakoni laga pekan ke-20 Premier League pada hari Senin (30/12/2019) dini hari nanti WIB melawan Sheffield United. Laga itu bakalan digelar di Etihad Stadium dan bisa disaksikan secara langsung melalui live streaming Mola TV.
Situasi Manchester City pada saat ini tidak begitu baik. Pada pertandingan sebelumnya melawan Wolverhampton, klub besutan Josep Guardiola tersebut diluar dugaan menelan kekalahan dengan skor 2-3.
Padahal, pada pertandingan tersebut, Kevin de Bruyne dkk sempat unggul dua gol lebih dulu berkat Raheem Sterling. Jelas, kekalahan itu akan menjadi pukulan telak bagi sang juara bertahan Premier League.
Advertisement
Sheffield sendiri bakalan bertandang ke markas City dalam situasi yang tidak begitu baik, namun tak separah tuan rumah. Mereka hanya mampu meraih hasil imbang 1-1 saat bertemu tim juru kunci, Watford.
Biar bagaimanapun juga, mereka membutuhkan tiga angka dari laga kali ini. Jika mampu mendapatkannya, Sheffield berpeluang naik menyalip Chelsea dan menempati peringkat empat di klasemen Premier League.
Jadwal Pertandingan dan Live Streaming
Pertandingan: Manchester City vs Sheffield United
Liga: Pekan ke-20 Premier League
Jadwal: Senin, 30 Desember 2019, 01.00 WIB
Stadion: Etihad Stadium
Live Streaming: Mola TV [klik tautan berikut ini]
Perkiraan Susunan Pemain
Manchester City (4-3-3): Bravo; Mendy, Fernandinho, Otamendi, Walker; Foden, Rodrigo, De Bruyne; Sterling, Gabriel Jesus, Bernardo Silva.
Manajer: Josep Guardiola.
Info skuad: Ederson (sanksi), Sane (cedera), Laporte (cedera), Stones (cedera), David Silva (cedera), Gundogan (meragukan).
Sheffield (3-5-2): Henderson; Basham, Egan, O'Connell; Baldock, Lundstram, Norwood, Fleck, Stevens; McGoldrick, Mousset.
Manajer: Chris Wilder.
Info skuad: Semua pemain bisa tampil.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 28 Desember 2019 14:26
Prediksi Manchester City vs Sheffield United 30 Desember 2019
-
Liga Inggris 28 Desember 2019 11:25
Adama Traore, Jebolan La Masia yang Hobi Sakiti Josep Guardiola
-
Liga Inggris 28 Desember 2019 10:42
2 Kali Kalahkan Pep Guardiola, Nuno Espirito Santo Sampai Capaian Antonio Conte
-
Liga Inggris 28 Desember 2019 10:22
-
Liga Inggris 28 Desember 2019 09:42
LATEST UPDATE
-
Liga Spanyol 21 Maret 2025 09:00
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 08:58
-
Amerika Latin 21 Maret 2025 08:43
-
Voli 21 Maret 2025 08:43
-
Voli 21 Maret 2025 08:43
-
Voli 21 Maret 2025 08:43
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...