
Bola.net - Liverpool akan bertandang ke markas Fulham pada pekan ke-12 Premier League 2020/21, Minggu (13/12/2020). Laga ini akan disiarkan secara live streaming di Mola TV.
Liverpool memiliki poin 24, sama dengan pemimpin klasemen Tottenham. Namun, Liverpool kalah selisih gol. Jika sampai terpeleset di Craven Cottage, pasukan Jurgen Klopp bisa ditinggal Tottenham, juga berpotensi digeser oleh Chelsea (22 poin).
Pekan lalu, Fulham kalah 0-2 di kandang Manchester City. Sementara itu, Liverpool menang 4-0 menjamu Wolverhampton melalui gol-gol Mohamed Salah, Georginio Wijnaldum, dan Joel Matip, serta bunuh diri pemain lawan.
Advertisement
Liverpool kemudian sedikit menyimpan kekuatan ketika melawan tuan rumah FC Midtjylland di Liga Champions tengah pekan kemarin. Satu gol Liverpool dicetak oleh Mohamed Salah. Namun, hasil itu tak memengaruhi kelolosan The Reds ke fase knockout sebagai juara Grup D.
Link Live Streaming
Pertandingan: Fulham vs Liverpool
Stadion: Cravene Cottage
Jadwal: 15 Desember 2020
Pukul: 23.30 WIB
Live Streaming: Mola TV [Klik tautan ini untuk link streaming]
Perkiraan Susunan Pemain
Fulham (3-4-1-2): Areola; Aina, Andersen, Adarabioyo; Cordova-Reid, Anguissa, Reed; Robinson; Loftus-Cheek; Lookman, Cavaleiro.
Pelatih: Scott Parker.
Info skuad: Kongolo (cedera), Tete (cedera).
Liverpool (4-3-3): Kelleher; Robertson, Fabinho, Matip, Alexander-Arnold; Jones, Wijnaldum, Henderson; Mane, Firmino, Salah.
Pelatih: Jurgen Klopp.
Info skuad: Gomez (cedera), Van Dijk (cedera), Alisson (cedera), Thiago (cedera), Chamberlain (cedera), Shaqiri (cedera), Milner (cedera).
Baca Ini Juga:
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 12 Desember 2020 19:10
Kabar Buruk Liverpool! Cedera Lutut, Diogo Jota Dipastikan Absen Lawan Fulham
-
Liga Inggris 12 Desember 2020 12:40
-
Liga Inggris 11 Desember 2020 23:48
-
Liga Inggris 11 Desember 2020 23:20
Update Cedera Liverpool: Alisson Latihan Lagi, Jota dan Tsimikas Masih Dimonitor
-
Liga Champions 11 Desember 2020 21:23
Termasuk Ronaldo, Ini Pemain-Pemain Terbaik Eropa 2020 Versi IFFHS
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 02:10
-
Liga Spanyol 21 Maret 2025 01:47
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 01:42
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 01:35
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 01:25
-
Liga Spanyol 21 Maret 2025 01:18
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...