Link Live Streaming Brentford vs Chelsea di Mola TV, 16 Oktober 2021

Link Live Streaming Brentford vs Chelsea di Mola TV, 16 Oktober 2021
Skuad Chelsea merayakan gol Ngolo Kante ke gawang Tottenham, Premier League 2021/22 (c) AP Photo

Bola.net - Chelsea bakal bertemu Brentford di lanjutan Premier League pekan kedelapan, Sabtu (16/10/2021) malam WIB. Berikut link live streaming Brentford vs Chelsea malam ini selengkapnya di Mola TV.

Menang lima kali, seri sekali, kalah sekali, mencetak 15 gol, baru kebobolan tiga; seperti itulah sepak terjang Chelsea sejauh ini. Wajar jika tim besutan Thomas Tuchel tersebut dianggap sebagai salah satu kandidat terkuat untuk merebut gelar dari tangan Manchester City.

Brentford memang berstatus tim debutan di Premier League, tapi kiprah mereka musim ini terbilang mengejutkan. Tim racikan Thomas Frank itu mengalahkan Arsenal, menumbangkan Wolverhampton dengan sepuluh pemain, mengimbangi Liverpool, hingga terakhir menang di markas West Ham.

Di atas kertas, Chelsea lebih difavoritkan. Namun, jika melihat sepak terjang Brentford sejauh ini, The Blues sama sekali tidak boleh lengah.

1 dari 3 halaman

Link Live Streaming

Brentford vs Chelsea

  • Stadion: Brentford Community Stadium
  • Kick-off: pukul 23.30 WIB
  • Live streaming: Mola TV
  • Link live streaming: [Klik di sini]
2 dari 3 halaman

Perkiraan Susunan Pemain

Brentford (3-4-3): Raya; Pinnock, Jansson, Ajer; Henry, Onyeka, Norgaard, Canos; Wissa, Toney, Mbeumo.

Pelatih: Thomas Frank.

Chelsea (3-4-2-1): Mendy; Rudiger, Christensen, Chalobah; Chilwell, Jorginho, Kovacic, Azpilicueta; Werner, Mount; Lukaku.

Pelatih: Thomas Tuchel.