
Bola.net - - Ilkay Gundogan memastikan bahwa Manchester City takkan memandang sebelah mata lawan mereka di leg pertama semifinal Piala Liga musim ini, Bristol City.
Kedua tim akan memainkan pertandingan pertama di tengah pekan ini, seiring upaya City untuk terus menghidupkan asa meraih quadruple.
Bristol sendiri takkan jadi lawan yang mudah untuk tim asuhan Josep Guardiola, usai di babak sebelumnya mereka membuat semua orang terkejut dengan menyingkirkan Manchester United.
Gundogan pun mengatakan bahwa timnya takkan memandang remeh tim yang bermarkas di Ashton Gate tersebut.
Ilkay Gundogan
"Saya sudah melihat highlight-nya," tutur Gundogan menurut FFT. "Namun fakta bahwa mereka menundukkan United menunjukkan bahwa kami harus menghadapi pertandingan ini dengan serius."
"Mereka menunjukkan bahwa mereka mampu menembus pertahanan tim lawan, dan kami akan mewaspadai itu. Namun terlepas dari dari semua fakta tersebut, kami juga mengusung target menang atas mereka. Kami sudah masuk semifinal sekarang, kami ingin masuk final dan menjadi juara."
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 8 Januari 2018 22:32
-
Liga Inggris 8 Januari 2018 16:00
-
Liga Inggris 8 Januari 2018 14:40
-
Liga Italia 8 Januari 2018 14:20
-
Liga Inggris 8 Januari 2018 11:10
LATEST UPDATE
-
Bola Indonesia 21 Maret 2025 16:47
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 16:39
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 16:30
-
Otomotif 21 Maret 2025 16:27
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 16:23
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 15:59
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...