
Bola.net - - Manchester United dan Real Madrid diperkirakan akan ada di barisan terdepan guna mendapatkan tanda tangan Paulo Dybala di musim panas mendatang.
Pemain 23 tahun dikaitkan dengan rencana meninggalkan Turin dalam beberapa bursa transfer belakangan, namun sosok berjuluk Sang Permata tersebut memilih untuk terus bertahan.
Menurut laporan yang diturunkan Mundo Deportivo, presiden Florentino Perez sudah lama mengamati pemain Argentina, yang menurutnya cocok untuk dijadikan sebagai Galactico berikutnya di Bernabeu.
Paulo Dybala
Laporan yang sama mengatakan bahwa United, yang membeli total tiga pemain di musim panas, tengah mempertimbangkan untuk mengajukan proposal pada Dybala ketika musim kompetisi segera berakhir.
Mantan pemain Palermo sudah menunjukkan penampilan yang luar biasa musim ini, mencetak 12 gol dalam delapan penampilan di semua kompetisi.
Juventus sendiri baru saja meraih kemenangan 2-0 atas Olympiakos di Liga Champions semalam. Gol kemenangan tim juara Serie A dibuat oleh Mario Mandzukic dan Gonzalo Higuain.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 27 September 2017 19:56
-
Liga Champions 27 September 2017 14:45
-
Liga Champions 27 September 2017 14:25
-
Liga Champions 27 September 2017 13:05
-
Liga Champions 27 September 2017 11:26
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 16:39
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 16:30
-
Otomotif 21 Maret 2025 16:27
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 16:23
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 15:59
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 15:58
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...