
Bola.net - - Nemanja Matic mengklaim bahwa sejak lama mimpinya adalah bermain untuk Manchester United.
Pemain Serbia meninggalkan Stamford Bridge dan pergi ke Old Trafford di musim panas, usai dibeli seharga 40 juta pounds.
Matic sebelumnya amat sukses bersama Chelsea, memenangkan dua trofi Premier League, Piala FA, dan Piala Liga.
Namun ia mengklaim bahwa dirinya selalu mendambakan bermain di Manchester dan ketika Jose Mourinho memberinya penawaran, sang gelandang tak kuasa menolak.
"Bermain untuk Manchester United sudah menjadi impian saya sejak lama," tutur Matic di United Supporteren.
Cesc Fabregas vs Nemanja Matic.
"Saya tengah menjalani impian saya sekarang, dan tentu saja saya juga bermimpi memenangkan liga bersama United. Saya masih ingat dulu menonton final Liga Champions 1999 di TV."
"Saya tahu segalanya, atau setidaknya hampir segalanya, soal Manchester United. United adalah tim terbesar saat itu."
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 27 November 2017 22:23
-
Liga Inggris 27 November 2017 20:47
-
Liga Inggris 27 November 2017 19:50
-
Liga Inggris 27 November 2017 18:07
-
Liga Inggris 27 November 2017 16:00
Courtois Jual Mahal, Chelsea Dekati Penjaga Gawang Inggris Ini
LATEST UPDATE
-
Otomotif 21 Maret 2025 17:32
-
Bola Indonesia 21 Maret 2025 16:47
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 16:39
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 16:30
-
Otomotif 21 Maret 2025 16:27
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 16:23
MOST VIEWED
- Liverpool Bidik Bintang Baru! Siapa Saja yang Berpotensi Merapat ke Anfield?
- Chelsea Sudah Buat Keputusan Soal Masa Depan Sancho: Dikembalikan ke Man United Atau Dipertahankan?
- Bukan Pepesan Kosong! Napoli Mulai Nego MU untuk Transfer Rasmus Hojlund
- Ikhlaskan Trent Alexander-Arnold, Liverpool Bakal Rekrut Bek Timnas Belanda Ini
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...